Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Beberapa Pelatih Liga 1 Tidak Tahu Tugas Asisten Wasit Tambahan, PT LIB Berikan Informasi

By Mochamad Hary Prasetya - Jumat, 11 Maret 2022 | 20:00 WIB
Asisten wasit tambahan terlihat berada di pinggir gawang saat laga Persela Vs Tira Persikabo di Liga 1
Mochamad Harry Prasetya/BolaSport
Asisten wasit tambahan terlihat berada di pinggir gawang saat laga Persela Vs Tira Persikabo di Liga 1

BOLASPORT.COM - Beberapa pelatih klub Liga 1 2021/2022 masih belum mengetahui secara detail tugas dua asisten wasit tambahan.

Dua asisten wasit tambahan sudah mulai diterapkan sejak pekan ke-30 Liga 1 2021/2022.

Pelatih Tira Persikabo, Liestiadi, dan juru taktik Persela Lamongan, Ragil Sudirman, menjadi dua nama yang tidak tahu tugas dari asisten wasit tambahan.

Kedua pelatih itu ingin PT Liga Indonesia Baru (LIB) melakukan workshop kepada 18 klub Liga 1 2021/2022 untuk menjelaskan tugas dua asisten wasit tambahan.

Meski begitu, kehadiran dua asisten wasit tambahan sangat didukung oleh kedua pelatih tersebut.

Menanggapi itu, Direktur Operasional PT LIB, Sudjarno, mengaku bahwa pihaknya sudah melakukan workshop bersama dengan 18 klub Liga 1 2021/2022 terkait kehadiran dua asisten wasit tambahan.

Baca Juga: Mulai Kepo, Erik ten Hag Jadi Membesut Manchester United Musim Depan?

"Pada Januari 2022 kemarin kami sudah melakukan itu selama tiga hari di Bali."

"Tapi ternyata asisten wasit tambahan baru diterapkan baru-baru ini, jadi kami sempat melakukan latihan lagi untuk melihat tugas dari mereka," ucap Sudjarno kepada awak media termasuk BolaSport.com di Bali.


REKOMENDASI HARI INI

Rekap Semifinal Indonesia Masters II 2024 - Rahmat/Yeremia Akan Jumpa Teman Sendiri pada Final, Tunggal Putri Buat Kejutan meski Berjuang dari Kualifikasi

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Mallorca
12
19
6
Athletic Club
11
18
7
Real Betis
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X