Malapetaka kembali didapatkan Bhayangkara FC pada menit ke-41.
Jajang Mulyana harus keluar lapangan usai mendapatkan kartu kuning keduannya akibat melanggar Fergonzi.
Skor 1-0 bertahan hingga babak pertama berakhir.
Pada menit ke-57 Yustinus Pae digantikan oleh I Nyuman Ansanay.
Baca Juga: Empat Tulang Punggung Bali United Menuju Gelar Juara Liga 1 Musim Ini
Enam menit setelahnya gantian Bhayangkara FC yang memasukan tenaga baru.
Paul Munster memasukan Herman Dzumafo dan Fatchu Rochman untuk mengisi posisi yang ditinggalkan Ezechiel Ndouassel dan Sani Rizki.
Gol Ricky Cawor pada penghujung babak kedua meggandakan keunggulan Persipura Jayapura.
Namun satu menit berselang, tendangan bebas Anderson Salles memperkecil ketertinggalan Bhayangkara FC menjadi 1-2.
Skor 2-1 untuk Persipura bertahan hingga pertandingan berakhir.
Editor | : | Bagas Reza Murti |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar