Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

MotoGP Indonesia 2022 - Rencana Marc Marquez Kacau Gara-gara Crash?

By Agung Kurniawan - Jumat, 18 Maret 2022 | 20:10 WIB
Aksi Marc Marquez saat tampil pada hari pertama MotoGP Indonesia 2022 di Sirkuit Mandalika, Nusa Tenggara Barat, Jumat (18/3/2022)
HONDA RACING CORPORATION
Aksi Marc Marquez saat tampil pada hari pertama MotoGP Indonesia 2022 di Sirkuit Mandalika, Nusa Tenggara Barat, Jumat (18/3/2022)

Pembalap Repsol Honda, Marc Marquez, ketika berbicara dalam sesi konferensi pers di hadapan media jelang MotoGP Indonesia 2022 di Sirkuit Mandalika, Kamis (17/3/2022).
KOMPAS.com/GARRY LOTULUNG
Pembalap Repsol Honda, Marc Marquez, ketika berbicara dalam sesi konferensi pers di hadapan media jelang MotoGP Indonesia 2022 di Sirkuit Mandalika, Kamis (17/3/2022).

Tak ayal, kecelakaan itu memupuskan peluang Marc Marquez untuk mempertajam catatan waktunya pada sesi FP2.

Marc Marquez pun harus puas mengakhiri hari pertama MotoGP Indonesia dengan menempati urutan ke-22 dalam hasil kombinasi FP.

Posisi itu diraih setelah pemegang delapan gelar juara dunia tersebut membukukan waktu lap terbaik pada FP2 yakni 1 menit 32,847 detik.

Baca Juga: MotoGP Indonesia 2022 - Marc Marquez Sebut Saingan Kompetitif di Mandalika

Kecelakaan dan hasil minor pada FP2 secara tidak langsung mengganggu rencana yang sudah disiapkan Marc Marquez.

Selain itu, kondisi lintasan yang dipengaruhi oleh cuaca juga menjadi tantangan tersendiri bagi Marc Marquez untuk menjaga rencananya.

Marc Marquez kini hanya bisa berharap kondisi lintasan sepenuhnya kering pada hari kedua MotoGP Indonesia 2022, esok.

"Ini mengganggu dalam arti bahwa besok harus kering saat sesi pagi dan mencoba untuk berada di sepuluh besar," kata Marc Marquez, dilansir dari Motosan.

Baca Juga: MotoGP Indonesia 2022 - Bagnaia: Karakteristik Sirkuit Mandalika Pas untuk Ducati


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : Motosan.es
REKOMENDASI HARI INI

Kata Paul Munster Usai Persebaya Surabaya Bungkam Persija Jakarta

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X