Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ini yang Dirasakan Cristiano Ronaldo ketika Dibantai Lionel Messi

By Ade Jayadireja - Selasa, 22 Maret 2022 | 06:30 WIB
Lionel Messi sedang berjabat dengan rivalnya, Cristiano Ronaldo.
TWITTER.COM/SKILLTWINS
Lionel Messi sedang berjabat dengan rivalnya, Cristiano Ronaldo.

"Itu sungguh menyakitkan, tetapi menjadi alarm yang kami butuhkan," ucap Karanka seperti dikutip BolaSport.com dari Mirror.

"Kami merekrut banyak pemain muda seperti Mesut Oezil, Sami Khedira, dan mereka tak punya pengalaman sebanyak pemain Barcelona. Mayoritas dari mereka (pemain Barcelona) baru saja memenangi Piala Dunia."

"Saya ingat ketika melihat Ronaldo sebelum pertandingan dan bagaimana dia fokus untuk mencetak gol dan memenangi pertandingan. Dia ingin menjadi lebih hebat agar menyaingi Messi," ujarnya.

Baca Juga: Menang di Mandalika, KTM Yakin Oliveira Bisa Bersaing Rebut Gelar MotoGP 2022

Persaingan Ronaldo versus Messi ternyata juga memberikan efek terhadap Madrid dan Barcelona.

"Rivalitas Ronaldo-Messi dan Madrid-Barca membuat kami menjadi lebih baik sebagai tim maupun individu," kata Karanka.

"Setiap partai antara kedua tim merupakan tantangan besar bagi semua orang," tutur sosok berumur 48 tahun itu.

Bicara soal penghargaan kolektif di level klub, Messi superior usai menyabet 34 gelar bareng Barcelona.

Adapun Ronaldo memiliki 30 gelar yang didapat bersama empat tim berbeda.

La Pulga juga unggul dalam hal perolehan penghargaan individu dengan memenangi tujuh Ballon d'Or.

Sementara itu, CR7 punya lima Bola Emas.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ade Jayadireja
Sumber : Mirror.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

Liga 3 Berubah Nama Jadi Liga Nusantara, Hanya Diikuti 16 Klub Saja dan Siap Digelar

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X