Salah satunya adalah penghargaan pemain terbaik alias MVP (Most Valuable Player) Proliga 2022 yang diberikan kepada Doni Haryono.
Kemudian Irpan dinobatkan menjadi libero terbaik, Jorge Gonzales Garcia sebagai spiker terbaik, dan Leandro Martins Da Silva sebagai top scorer.
Satu penghargaan lain didapatkan Jiang Jie selaku pelatih terbaik.
Pemenang penghargaan mendapatkan hadiah senilai lima juta rupiah. Hanya Doni sebagai MVP mendapatkan hadiah tertinggi yaitu 10 juta rupiah.
Baca Juga: Proliga 2022 - Rebut Juara Ketiga, BNI 46 Andalkan Strategi Baca Peta Kekuatan Lawan
Daftar pemenang penghargaan individu Proliga 2022
- Best Server: Farhan Halim (Jakarta Pertamina Pertamax)
- Best Libero: Irpan (Bogor LavAni)
- Best Setter: Nizar Zulfikar (Surabaya Bhayangkara Samator)
- Best Spiker: Jorge Gonzales Garcia (Bogor LavAni)
Editor | : | Ardhianto Wahyu Indraputra |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar