Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Antonio Conte, Alasan Utama Kapten Tottenham Hotspur Bertahan

By Khasan Rochmad - Senin, 28 Maret 2022 | 18:45 WIB
Kiper sekaligus kapten Tottenham Hotspur, Hugo Lloris
TWITTER.COM/FWBENN
Kiper sekaligus kapten Tottenham Hotspur, Hugo Lloris

Baca Juga: Setelah Luis Diaz, Liverpool Kembali Incar Pemain dari Porto

Alasan utamanya adalah karena kehadiran Antonio Conte yang memberikan perubahan bagi tim menuju lebih baik.

Dinukil BolaSport.com dari Daily Mail, Lloris memberikan hormat kepada apa yang dibawa Antonio Conte ke dalam tim.

“Sudah dua setengah tahun kami tahu pasang surut, ketidakteraturan dalam hal hasil,” kata Lloris.

“Namun, sejak kedatangan Conte, kami merasakan perkembangan yang nyata.”

Baca Juga: 2 Aspek Utama yang Buat Xavi Hernandez Ogah Rekrut Paulo Dybala

“Kami memiliki perasaan bahwa kami sedang melintasi dataran tinggi. Saya pikir kami akan siap untuk pergi ke tempat-tempat Eropa,” tutur Lloris menambahkan.

Saat ini, Spurs sedang berjuang untuk menyegel satu tempat di zona Eropa dengan menargetkan zona Liga Champions 2022-2023.

Spurs berada di peringkat kelima dengan koleksi 51 poin dan hanya tertinggal dari Arsenal yang berada di peringkat keempat dengan torehan 54 poin.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Daily Mail
REKOMENDASI HARI INI

Amorim Bongkar Isi WhatsApp Mourinho Jelang Laga Debut di Man United

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X