Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kasihan Morata, Mau Menentukan Masa Depan Sendiri di Juventus Tidak Bisa

By Sri Mulyati - Selasa, 29 Maret 2022 | 18:30 WIB
Penyerang pinjaman Atletico Madrid yang kini bermain untuk Juventus, Alvaro Morata, tengah didekati oleh Barcelona.
TWITTER.COM/CAPRICORN_SXM
Penyerang pinjaman Atletico Madrid yang kini bermain untuk Juventus, Alvaro Morata, tengah didekati oleh Barcelona.

Perjalanannya menjalani masa peminjaman pada musim kedua diwarnai oleh hal-hal positif.

Baca Juga: Akankah Kita Melihat Lionel Messi Tanpa Cristiano Ronaldo di Piala Dunia untuk Pertama Kali?

Di bawah asuhan Massimiliano Allegri, penyerang asal Spanyol tersebut mampu tampil secara reguler.

Torehan gol Morata memang belum mencapai dua digit dengan hanya membobol lawan sebanyak delapan kali di Liga Italia.

Namun, Morata memiliki peranan lain yang tidak kalah penting di lini serang Juventus musim ini.

Ia mampu menjaga serangan dan membuka ruang untuk rekan setimnya yang lain.

Baca Juga: Dosa Ronaldo Dibongkar Rooney, Disebut Menyebalkan dan Tukang Diving

Performa Morata tersebut tetap belum mampu meyakinkan Juventus untuk memberikannya satu tempat di skuad permanen.

Juventus sendiri telah melepas salah satu penyerang andalan mereka, Paulo Dybala.

Kontrak Dybala di Juventus akan berakhir pada 30 Juni 2022 dan kedua belah pihak sudah setuju untuk tidak memperpanjangnya.


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : AS.com
REKOMENDASI HARI INI

Kesuksesan Jorge Martin Bisa Jadi Motivasi Veda Ega Pratama untuk Coba Lagi di Red Bull Rookies Cup

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136