Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Kualifikasi Piala Dunia - Portugal Hancurkan Makedonia Utara, Cristiano Ronaldo Susul Lionel Messi ke Qatar

By Muhammad Zaki Fajrul Haq - Rabu, 30 Maret 2022 | 03:46 WIB
Cristiano Ronaldo mengikuti jejak Lionel Messi setelah membawa Portugal mengalahkan Makedonia Utara sehingga lolos ke Piala Dunia 2022 di Qatar.
MIGUEL RIOPA / AFP
Cristiano Ronaldo mengikuti jejak Lionel Messi setelah membawa Portugal mengalahkan Makedonia Utara sehingga lolos ke Piala Dunia 2022 di Qatar.

Akan tetapi, sundulan Bruno masih sedikit melebar dari gawang kiper Makedonia Utara, Stole Dimitrievski.

Baca Juga: Akankah Kita Melihat Lionel Messi Tanpa Cristiano Ronaldo di Piala Dunia untuk Pertama Kali?

Masih pada menit yang sama, Portugal kali ini mendapatkan peluang emas lewat sang kapten, Cristiano Ronaldo.

Memanfaatkan umpan terobosan dari Otavio, Ronaldo meluncurkan tendangan menyusur tanah kaki kanan dari dalam kotak penalti.

Sial bagi Portugal, bola tendangan Ronaldo masih meleset ke sisi kiri gawang Makedonia Utara dan gagal berbuah gol.

Makedonia Utara bukan tanpa peluang. Pada menit ke-20, Ezgjan Alioski hampir saja membobol gawang Portugal.

Beruntung bagi Portugal, tendangan voli kaki kiri Alioski dari luar kotak penalti masih melebar di sisi kiri gawang Diogo Costa usai menerima umpan dari Stefan Ristovski.

Baca Juga: Cristiano Ronaldo dkk Percaya Diri Jelang Laga Hidup-Mati Lawan Pembunuh Raksasa

Empat menit kemudian, Portugal kembali mengancam gawang Makedonia Utara melalui Diogo Jota. 

Berawal dari sepak pojok Bruno Fernandes, Jota mengirim sundulan ke arah gawang Makedonia Utara.


Editor : Septian Tambunan
Sumber : UEFA, beIN SPORTS
REKOMENDASI HARI INI

Piala Presiden 2024 Ajang Talenta Tanah Air Bersinar, Siap Ditempa di Kompetisi demi Tujuan Akhir Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X