Namun Persebaya sudah tidak dapat menyalip Bhayangkara FC karena kalah dari segi head to head.
Sedangkan Arema FC gagal menempati peringkat ketiga karena sekarang terpaut empat poin dari Bhayangkara FC sedangkan laga yang tersisa untuk Singo Edan hanyalah satu pertandingan saja.
Baca Juga: Kalahkan Persiraja, Bhayangkara FC Kubur Persebaya dan Arema FC Tampil di Asia
"Dan kita berada dan mengamankan posisi tiga di mana itu kualifikasi untuk AFC Cup dan itu pencapaian yang bagus untuk baik para pemain ataupun untuk klub," ucap Paul Munster.
"Jadi ini adalah secara keseluruhan adalah pencapaian yang bagus untuk kita semua," tuturnya.
Lihat postingan ini di Instagram
Editor | : | Mochamad Hary Prasetya |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar