Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Air Mata Alfredo Vera Tak Terbendung Usai Gagal Selamatkan Persipura dari Degradasi

By Ibnu Shiddiq NF - Kamis, 31 Maret 2022 | 20:25 WIB
Para pemain Persipura Jayapura gol.
HARRYHARTOMO
Para pemain Persipura Jayapura gol.

Senada dengan Alfredo Vera, pemain senior Persipura, Yustinus Pae juga merasa sedih timnya harus turun ke Liga 2.

Tipa sapaan akrabnya, tetap memuji perjuangan rekan-rekan setimnya yang sudah membawa Persipura bangkit di Liga 1 musim ini.

"Saya pikir hasilnya kita sudah sama-sama saksikan. Kami sudah menang. Dan kami patut syukuri karena kami keluar sebagai pemenang," tutur Tipa.

"Kami dari pemain mungkin sementara ini kami masih merenungkan hasil. Kami dapat menang, tetapi saingan kami juga hasilnya baik."

"Dan kami belum bisa bicara satu sama lain. Kami masih tidak percaya. Tetapi, itulah pertandingan sepak bola," pungkasnya.

Persipura Jayapura menjadi tim terakhir yang terdegradasi dari Liga 1 menyusul Persiraja Banda Aceh dan Persela Lamongan.

Ini merupakan pertama kalinya Mutiara Hitam turun kasta sejak era Liga Indonesia tahun 1994.

Adapun bagi Alfredo Vera, kegagalan ini menjadi kedua kalinya dirinya gagal mengantarkan tim yang ditukangi selamat dari degradasi.

Beberapa tahun lalu, ia juga mengalami nasib serupa saat memimpin Sriwijaya FC di Liga 1 2018.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

Hasil China Masters 2024 - Jonatan Habisi Penakluk Viktor Axelsen, Duel Lawan Shi Yu Qi pada Semifinal

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X