Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Wayne Rooney: Man United Masih Tak Layak untuk Liga Champions Musim Depan

By Sri Mulyati - Selasa, 5 April 2022 | 09:00 WIB
Reaksi Bruno Fernandes dalam duel Liga Inggris Manchester United vs Watford di Old Trafford (26/2/2022).
LINDSEY PARNABY/AFP
Reaksi Bruno Fernandes dalam duel Liga Inggris Manchester United vs Watford di Old Trafford (26/2/2022).

"Saya rasa mereka ingin musim ini segera berakhir agar bisa melupakan Liga Champions," kata Rooney seperti dillansir BolaSport.com dari Sky Sports.

"Mereka tidak akan menjadi penantang Liga Champions musim depan, meski lolos," ucap Rooney menambahkan.

Dilihat dari peringkat di klasemen Liga Inggris saat ini, Man United memang terancam gagal tampil di Liga Champions musim depan.

Tim asuhan Ralf Rangnick tertahan di peringkat ketujuh dengan hanya delapan laga tersisa.

Peringkat ke-4 saat ini ditempati oleh Tottenham Hotspur yang unggul tiga poin atas Man United.

Untuk bisa menggeser Tottenham Hotspur, Man United harus melewati West Ham United dan Arsenal.

Dalam delapan laga ke depan, Ronaldo dan kawan-kawan dituntut tidak membuat kesalahan.

Baca Juga: Ajukan Nama Manajer yang Pas Buat Manchester United, Wayne Rooney: Berikan Dia Waktu Beradaptasi

Tiga poin menjadi tujuan utama jika tiket Liga Champions adalah targetnya.

Rooney sendiri menyarankan Man United untuk tidak hanya melihat tujuan jangka pendek.


Editor : Beri Bagja
Sumber : skysports.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persebaya
17
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
17
31
4
Arema
17
28
5
Bali United
16
27
6
PSM
16
27
7
Persik
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Atalanta
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Juventus
18
32
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
19
25
10
Torino
19
21
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X