Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Marc Marquez Dihantui Kecelakaan di Mandalika

By Wawan Saputra - Jumat, 8 April 2022 | 23:10 WIB
Pembalap Repsol Honda, Marc Marquez bersiap tampil di salah satu sesi MotoGP Indonesia di Sirkuit Mandalika, jumat (18/3/2022)
HONDA RACING CORPORATION
Pembalap Repsol Honda, Marc Marquez bersiap tampil di salah satu sesi MotoGP Indonesia di Sirkuit Mandalika, jumat (18/3/2022)

Awalnya Marquez didiagnosis mengalami gegar otak ringan. Penglihatannya baru terganggu dalam perjalanan pulang ke Spanyol.

Kronologi ini mirip seperti ketika diplopia Marquez kambuh karena kecelakaan saat latihan motokros pada akhir Oktober lalu.

Marquez tidak menutupi bahwa dia merasa MotoGP Indonesia kemarin adalah lomba terburuk dalam kariernya.

Kecelakaan pada MotoGP Indonesia masih menghantui Marquez karena dia masih belum mengerti penyebabnya.

"Benar bahwa MotoGP Indonesia adalah salah satu grand prix terburuk dalam karier saya karena saya terlalu sering jatuh," ucap Marquez.

"Ada beberapa insiden yang tidak saya mengerti penyebabnya, terutama kecelakaan saat sesi pemanasan di mana saya memakai ban baru dan terlempar dari motor."

MotoGP Americas seharusnya menjadi kesempatan Marquez untuk langsung kompetitif karena catatan apiknya pada masa lalu.

Marquez memenangi 7 dari 8 balapan MotoGP Americas. Hanya pada musim 2019 dia gagal karena terjatuh saat memimpin lomba.

Ketika ditanya soal kans kemenangan, Marquez memilih merendah. Dia hanya mengatakan ingin mengembalikan dahulu kepercayaan dirinya.

"Memenangi lomba bukan fokus kami menghadapi musim ini, balapan ini hanya soal membangun kepercayaan diri," ujar Marquez.

MotoGP Americas berlangsung pada akhir pekan ini, 8-10 April 2022, di Sirkuit Americas, Austin, Amerika Serikat.

Baca Juga: MotoGP Americas 2022 - Espargaro Yakin Bisa Rebut Banyak Kemenangan Tahun Ini

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

Mirisnya Juara Dunia Saat Disebut sebagai Pembalap MotoGP 2024 Paling Menyedihkan

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136