Sejauh ini Persik Kediri telah mengamankan sebanyak 5 nama.
Nama pertama yakni Riyatno Abiyoso.
Riyatno sebelumnya menjadi bagian dari Persela Lamongan.
Pemain berusia 23 tahun itu bermain dalam 30 laga di Liga 1 2021-2022 dengan capaian 4 gol dan 2 assist.
Nama kedua adalah Renan Silva.
Renan Silva didatangkan Persik Kediri dari Madura United.
Bersama Madura United, Renan Silva mencatatkan 24 laga dengan konribusi 6 gol dan 2 assist musim lalu.
M Rifaldi merupakan pemain ketiga yang diamankan oleh Persik Kediri.
Baca Juga: Calon Pembeli Kontroversial Tarik Diri dari Persaingan Akuisisi Chelsea
Pemain berposisi sebagak bek itu didatangkan Persik Kediri dari Persiraja Banda Aceh.
Editor | : | Mochamad Hary Prasetya |
Sumber | : | BolaSport.com |