Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jadi Pemain Favorit versi Persib Award 2021-2022, Frets Butuan Targetkan Bawa Maung Bandung Juara Liga 1

By Lukman Adhi Kurniawan - Minggu, 17 April 2022 | 09:30 WIB
Pemain sayap kiri Persib Bandung, Frets Butuan, sedang menguasai bola dalam laga pekan ketiga Liga 1 2021 di Stadion Indomilk Arena, Tangerang, Banten, 18 September 2021.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pemain sayap kiri Persib Bandung, Frets Butuan, sedang menguasai bola dalam laga pekan ketiga Liga 1 2021 di Stadion Indomilk Arena, Tangerang, Banten, 18 September 2021.

"Saya senang atas kesempatan yang diberikan pelatih di musim lalu. Dengan begitu saya bisa berkontribusi untuk tim."

"Di setiap kesempatan, saya selalu berusaha memberikan yang terbaik."

"Mau itu sebagai pemain inti, mencetak gol, atau memberi assist."

"Apapun itu, saya lakukan untuk membawa tim ini menang," kata Frets Butuan dilansir BolaSport.com dari laman resmi klub.

Baca Juga: Nemanja Matic Hengkang dari Man United, Cristiano Ronaldo Menyusul?

Frets Butuan menyampaikan apresiasi kepada semua pihak yang selalu memberikan dukungan.

Salah satunya dari suporter yang selalu setia mendukung tim Persib Bandung.

Apalagi, penghargaan ini diraih lewat partisipasi bobotoh yang memberikan suara.

Selain itu, dia berharap agar bisa segera memberikan gelar juara untuk tim berjulukan Maung Bandung.

"Terima kasih kepada Tuhan, keluarga, teman-teman dekat, dan bobotoh yang selalu memberi saya dukungan hingga bisa menunjukkan kemampuan terbaik di setiap pertandingan."

"Harapan saya, performa ini bisa terus berlanjut di musim depan dan membawa Persib menjadi juara di liga," pungkasnya.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Persib.co.id
REKOMENDASI HARI INI

Calon Lawan Timnas Indonesia, Vietnam Tunggu Penghakiman FIFA untuk ASEAN Cup 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136