Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tingkatkan Prestasi, PBSI Pastikan Program Pembinaan Atlet di Daerah Berjalan Bagus

By Wahid Fahrur Annas - Minggu, 17 April 2022 | 19:50 WIB
Kepala Bidang Humas dan Media PP PBSI, Broto Happy Wondomisnowo.
BADMINTON INDONESIA
Kepala Bidang Humas dan Media PP PBSI, Broto Happy Wondomisnowo.

BOLASPORT.COM – Kepala Bidang Humas dan Media Persatuan Bulu Tangkis Seluruh Indonesia (PBSI), Broto Happy, mengungkapkan program pembinaan atlet di daerah sudah berjalan cukup baik.

Hal itu dipastikan Broto Happy pada setelah kegiatan Musyawarah Kerja Nasional (PBSI) yang rampung pada 13 April kemarin.

Terdapat keputusan-keputusan penting melalui diskusi yang dilakukan antara pengurus pusat, pengurus provinsi dan Dewan Pengawas.

Menurutnya, ajang Mukernas menjadi bukti soliditas pengurus pusat dengan pengurus provinsi untuk PBSI yang lebih baik.

Kebijakan terkait peran daerah disebut sudah sesuai dengan program di pusat, yaitu baik dalam konteks organisasi maupun pembinaan atlet.

Baca Juga: Rekap Final Korea Masters 2022 - Tuan Rumah Juara Umum, China Raih 2 Gelar

“Jadi dari Mukernas kemarin kita menunjukkan bahwa PBSI adalah organisasi yang solid. Semua aspirasi dari daerah kita dengarkan sebagai pelaksana di pusat,” kata Broto melalui rilis yang diterima BolaSport.com dari PBSI.

“Bahkan bukan hanya di Mukernas, Ketua Umum PBSI, Pak Agung Firman Sampurna, juga turun langsung untuk melantik sekaligus berdiskusi,” ujarnya,

“Untuk menyerap aspirasi dan menyelaraskan program pusat daerah yang juga mencakup pengkab/pengkot,”

“Kebijakan terkait peran daerah yang mana sudah kita implementasikan baik dalam konteks organisasi maupun peran dalam rekruitmen dan pembinaan atlet,” tutur Broto.

Menurut Broto, keselarasan antara kebijakan pusat dan daerah sangat penting.

Baca Juga: Korea Masters 2022 - Juara Olimpiade Tokyo 2020 Pastikan Rasa Penasaran Huang Yaqiong Berlanjut

Broto juga menambahkan bahwa salah satu kebijakan pusat untuk daerah yang sudah terealisasi adalah mulai membuka pelatwil wilayah barat yang merupakan wujud dari desentralisasi pelatnas.

Apalagi dalam waktu dekat, PBSI juga akan menggelar kompetisi bulu tangkis tingkat Nasioanl.

Yaitu Piala Presiden yang diawali dengan Piala Gubenur juga Sirkuit Nasional (Sirnas) sebagai kembali berputarnya roda kompetisi tingkat nasional.

“Di kepengurusan ini juga, PBSI sudah membuka pelatwil barat di Sumatera Utara. Sementara, pelatwil tengah dan timur sedang disiapkan. Ini adalah bentuk desentralisasi pelatnas,” kata Broto.

Baca Juga: Jadwal Final Korea Masters 2022 – Korea dan China Berebut Juara Umum

Ajang kompetisi tingkat Nasional merupakan kesempatan bagi tiap daerah untuk menunjukkan para pemain-pemain muda yang berkualitas.

“Kita akan segera melaksanakan ajang Piala Presiden yang akan diawali dengan Piala Gubernur, dimana peran daerah secara signifikan ditampilkan untuk manajemen talenta,” tutur Broto.

Broto menambahkan, soliditas antar stakeholder PBSI inilah yang membuat bulutangkis Indonesia selama satu setengah tahun penuh dengan prestasi.

PBSI membuktikan selama kurang lebih satu setengah tahun, kita berhasil mendapatkan gelar juara baik di tingkat regional, kontinental maupun internasional yang sangat membanggakan, bahkan monumental,” tutur Broto.

Baca Juga: Rexy Mainaky: Kejuaraan Asia 2022 Jadi Ajang Pemanasan Terbaik Jelang Thomas Cup

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Delia Mustikasari
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Calon Lawan Timnas Indonesia, Vietnam Tunggu Penghakiman FIFA untuk ASEAN Cup 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136