"Secara skor, kami kalah tapi saya tidak akan salahkan pemain."
"Saya akan koreksi diri pribadi saya sebagai pelatih kepala," ucap Ilham Romadhona.
Untuk laga melawan Bali United U-18, Ilham Romadhona akan melakukan evaluasi.
Terlebih, ia mengaku sangat berat menghadapi Atletico Madrid U-18.
Baca Juga: Demi Dapatkan Lautaro Martinez, Barcelona Siap Barter Dua Pemain
Ia menyebut bahwa meski berusia muda, Atletico Madrid U-18 bermain cukup baik dan disiplin.
Sehingga anak-anak asuhnya sangat kesulitan untuk mencetak gol kedua di laga tersebut.
"Kami sedikit lengah di babak kedua untuk bisa mencetak gol," ucap Ilham Romadhona.
Ilham Romadhona juga tidak akan menganggap remeh Bali United U-18 dalam pertemuan nanti.
Baca Juga: Rexy Mainaky Ramal Ganda Putra Malaysia yang Berpeluang Juarai Kejuaraan Asia 2022
Editor | : | Mochamad Hary Prasetya |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar