Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Kualifikasi Moto3 Portugal 2022 - Mario Aji Posisi 2, Cuma 1 Pembalap yang Saingi Kecepatannya

By Wahid Fahrur Annas - Sabtu, 23 April 2022 | 19:33 WIB
Aksi pembalap Honda Team Asia, Mario Suryo Aji, pada latihan bebas Moto3 Portugal 2022 di Sirkuit Algarve, Portimao, Portugal, 22 April 2022.
GOLD AND GOOSE/HONDA TEAM ASIA
Aksi pembalap Honda Team Asia, Mario Suryo Aji, pada latihan bebas Moto3 Portugal 2022 di Sirkuit Algarve, Portimao, Portugal, 22 April 2022.

Jalannya Sesi Kualifikasi

Tatsuki Suzuki (Leopard Racing) berhasil berada di urutan pertama sedangkan Mario Aji menempati tempat ketiga.

Pada putaran selanjutnya, Mario Aji kembali mengambil alih posisi pembalap tercepat sementara dengan catatan waktu 2 menit 5,234 detik.

Separuh jalan, dua pembalap Asia tersebut masih dalam perebutan persaingan di baris terdepan.

Sementara itu, jawara kelas Moto3 seperti Denis Foggia (Leopard Racing) dan Andrea Migno (Snipers Rivacold) harus merangkak dari bawah.

Persaingan berjalan ketat saat memasuki lima menit terakhir. Seluruh pembalap terus meningkatkan catatan waktu pada time attack.

Mario Aji benar-benar tampil luar biasa, dia tak pernah terlempar dari tiga besar pada sesi kualifikasi.

Deniz Oencue, Sebastian Fellon dan Mario Aji terlibat dalam persaingan ketat dengan saling bergantian menempati posisi pertama.

Oencue mengungguli Mario pada menit terakhir. Mario langsung merespons tetapi catatan waktunya sedikit lebih lambat dari lawan.

Super Mario tak bisa meningkatkan waktu putarannya lagi karena putaran terakhirnya selesai setelah bendera finis dikibarkan.


Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : MotoGP.com, SPO TV
Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
24
57
2
Arsenal
25
53
3
Nottm Forest
25
47
4
Man City
25
44
5
Bournemouth
25
43
6
Chelsea
25
43
7
Newcastle
25
41
8
Fulham
25
39
9
Aston Villa
25
38
10
Brighton
25
37
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Real Madrid
24
51
2
Atlético Madrid
24
50
3
Barcelona
23
48
4
Athletic Club
23
44
5
Villarreal
24
41
6
Rayo Vallecano
23
35
7
Osasuna
24
32
8
Real Sociedad
23
31
9
Girona
24
31
10
Mallorca
23
31
Klub
D
P
1
Napoli
25
56
2
Inter
24
54
3
Atalanta
25
51
4
Lazio
25
46
5
Juventus
24
43
6
Fiorentina
24
42
7
Milan
24
41
8
Bologna
24
41
9
Roma
24
34
10
Udinese
24
30
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X