"Bagi saya, ini tentang melakukan hal yang sama dan bahkan jika itu bukan di Liga Inggris."
"Ini tentang keluar dan belajar budaya yang berbeda dan mengalami hal yang berbeda."
"Ini tentang mengatakan bahwa ini waktu yang tepat untuk saya melakukannya," tuturnya menambahkan.
Baca Juga: Berkat Gol ke Gawang Bodo/Glimt, Tammy Abraham Samai Catatan Tahun 1930
Mohamed Salah, Kevin De Bruyne, dan Romelu Lukaku sama-sama melempem saat berseragam Chelsea.
Ketika meninggalkan Chelsea, ketiga pemain ini justru berhasil mencapai performa terbaiknya.
Mo Salah cuma mencetak 2 gol serta 4 assist dari 19 penampilan bersama Chelsea.
Kini bersama Liverpool, Mo Salah telah mencetak 155 gol dan 61 assist dalam 247 penampilan di semua ajang.
Dia juga mengantarkan Liverpool menjuarai Liga Inggris, Liga Champions, Piala Liga Inggris, dan Piala Dunia Klub.
Editor | : | Bonifasius Anggit Putra Pratama |
Sumber | : | Theathletic.com |
Komentar