Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Leeds United Vs Manchester City - The Citizens Tak Boleh Tergelincir

By Arizal Muhammad Valevi - Sabtu, 30 April 2022 | 18:45 WIB
Gelandang serang Manchester City, Bernardo Silva, merayakan golnya ke gawang Real Madrid dalam laga leg pertama babak semifinal Liga Champions 2021-2022 di Stadion Etihad, Selasa (26/4/2022).
TWITTER.COM/CURIOSIDADESPRL
Gelandang serang Manchester City, Bernardo Silva, merayakan golnya ke gawang Real Madrid dalam laga leg pertama babak semifinal Liga Champions 2021-2022 di Stadion Etihad, Selasa (26/4/2022).

BOLASPORT.COM - Manchester City akan menghadapi Leeds United dalam lanjutan Liga Inggris 2021-2022. Poin penuh jadi harga mati bagi City untuk menjaga asa mereka merengkuh trofi Liga Inggris.

Manchester City akan bertamu ke kandang Leeds United di Stadion Elland Road.

Laga lanjutan Liga Inggris 2021-2022 pekan ke-35 itu berlangsung pada Sabtu (30/4/2022) pukul 23.30 WIB.

The Citizens sedang dalam posisi untuk mempertahankan puncak klasemen sementara Liga Inggris 2021-2022.

Posisi tim asuhan Pep Guardiola masih belum aman karena mereka hanya berjarak satu poin dari tim peringkat kedua, Liverpool.

Dilansir BolaSport.com dari Sofascore, saat ini Man City sudah menorehkan 80 poin, diikuti oleh The Reds yang sudah membukukan 79 poin.

Baca Juga: Newcastle United Vs Liverpool - Adu Jotos Penguasa Klasemen Liga Inggris di 2022, Musuh Sisa Terkuat The Reds

Laga akan berlangsung seru karena kedua tim punya kepentingan masing-masing.

Man City ingin menjaga asa mengamankan titel Liga Inggris, sedangkan Leeds punya misi menjauhi zona degradasi.

Jika musim ini The Citizens kembali menyabet trofi Liga Inggris, maka itu akan menjadi gelar kedua dalam dua musim berturut-turut.

Beralih ke kubu tuan rumah, Leeds United sendiri sedang berusaha menjauhi jurang degradasi.

Saat ini Leeds United berada di posisi ke-16 klasemen sementara dengan torehan 34 poin, berjarak lima poin dari Everton, yang menempati zona degradasi terdekat.

Gelandang Manchester City, Phil Foden, merayakan golnya ke gawang Real Madrid dalam laga leg pertama babak semifinal Liga Champions 2021-2022, Selasa (26/4/2022).
TWITTER.COM/CHAMPIONSLEAGUE
Gelandang Manchester City, Phil Foden, merayakan golnya ke gawang Real Madrid dalam laga leg pertama babak semifinal Liga Champions 2021-2022, Selasa (26/4/2022).

Baca Juga: Bukan Man City, Erling Haaland Malah Berpeluang Gabung Man United

Head to head

(14/12/2021) - Manchester City 7-0 Leeds United (Liga Inggris)

(10/04/2021) - Manchester City 1-2 Leeds United (Liga Inggris)

(3/10/2020) - Leeds United 1-1 Manchester City (Piala FA)

(7/02/2013) - Manchester City 4-0 Leeds United (Liga Inggris)

(22/03/2004) - Leeds United 2-1 Manchester City (Liga Inggris)

Baca Juga: Leeds United vs Man City - The Citizens Lagi Galak, Tim Tuan Rumah Rawan Kena Bantai

Prediksi Line Up

Leeds United (4-2-3-1): 1-Illan Meslier; 14-Diego Llorente, 6-Liam Cooper, 15-Stuart Dallas, 2-Luke Ayling; 23-Kalvin Phillips, 43-Mateusz Klich; 10-Raphinha, 19-Rodrigo, 22-Jack Harrison; 20-Daniel James

Pelatih: Jesse Marsch

Manchester City (4-3-3): 1-Ederson; 14-Aymeric Laporte, 3-Ruben Dias, 27-Joao Cancelo, 6-Nathan Ake; 16-Rodri, 8-llkay Gundogan, 17-Kevin De Bruyne; 7-Raheem Sterling, 47-Phil Foden, 10-Jack Grealish

Pelatih: Pep Guardiola

Baca Juga: Sebelum Balas Dendam ke Man City, Real Madrid sudah Bisa Juara Liga Spanyol Sabtu Besok

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Beri Bagja
Sumber : Premierleague.com, SofaScore.com
REKOMENDASI HARI INI

Prasangka Buruk Pengamat MotoGP kepada Marc Marquez, Ducati Bisa Hancur Musim Depan

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136