Semua pemain akan berjuang demi menyapu bersih kemenangan.
"Jadi, kami sedang mempersiapkan dengan baik jelang pertandingan melawan Filipina dan Myanmar," pungkasnya.
Baca Juga: Final Coppa Italia - Juventus Sempurna atas Inter Milan di Dua Bentrokan Era TV Hitam-Putih
Timnas U-23 Indonesia akan menjalani pertandingan ketiga melawan Filipina pada Jumat (13/5/2022).
Sementara pada hari yang sama timnas Myanmar akan bertanding melawan timnas Vietnam.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Bagas Reza Murti |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar