Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Inter Milan Gosok 2 Voucher Penalti di Final Coppa Italia, Siapa Jadi Tersangka?

By Beri Bagja - Kamis, 12 Mei 2022 | 11:30 WIB
Momen Lautaro Martinez terjatuh di kotak penalti dalam duel final Coppa Italia antara Juventus vs Inter Milan di Olimpico, Roma (11/5/2022).
TWITTER.COM/CMERCATONEWS
Momen Lautaro Martinez terjatuh di kotak penalti dalam duel final Coppa Italia antara Juventus vs Inter Milan di Olimpico, Roma (11/5/2022).

Awalnya ada benturan antara kaki De Ligt dan Martinez sehingga striker Inter itu kehilangan keseimbangan.

Hal ini ditambah dengan dorongan lutut Bonucci ke kaki dan tangan sang bek ke bahu yang makin menggoyahkan Martinez.

Dalam kondisi siap menembak, kaki kiri Martinez jadi menyangkut di betis Bonucci hingga dirinya pun terjatuh.

Analisis serupa diutarakan media top La Gazzetta dello Sport, yang menyatakan bahwa De Ligt juga terlibat atas insiden penalti kedua di menit ke-96.

Untuk momen kedua ini, De Ligt menjadi tersangka langsung karena pelanggarannya terhadap Stefan de Vrij lebih jelas.

Kejadiannya tidak memicu kontroversi seheboh penalti pertama.

Momen pelanggaran Matthijs de Ligt kepada Stefan de Vrij dalam duel final Coppa Italia antara Juventus vs Inter Milan (11/5/2022).
EUROSPORT.IT
Momen pelanggaran Matthijs de Ligt kepada Stefan de Vrij dalam duel final Coppa Italia antara Juventus vs Inter Milan (11/5/2022).

Valeri kembali dibantu VAR karena pandangannya tidak sejeli ketika pelanggaran untuk Martinez terjadi.

"De Ligt sungguh naif," kata mantan wasit Liga Italia, Graziano Cesari, dalam analisisnya di Tuttomercatoweb.

"Dia melanggar langsung De Vrij. VAR sudah tepat mengingatkan wasit, yang tidak melihat kejadian itu," imbuhnya.


Editor : Beri Bagja
Sumber : Gazzetta.it, Tuttomercatoweb.com
REKOMENDASI HARI INI

Media Vietnam Ketar-ketir Negaranya Nyaris Disalip Indonesia di Ranking FIFA

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
4
12
2
Arsenal
4
10
3
Newcastle
4
10
4
Liverpool
4
9
5
Aston Villa
4
9
6
Brighton
4
8
7
Nottm Forest
4
8
8
Chelsea
4
7
9
Brentford
4
6
10
Man United
4
6
Klub
D
P
1
Borneo
5
13
2
Persebaya
5
13
3
PSM
5
10
4
Persib
5
9
5
Bali United
5
8
6
Persija Jakarta
5
8
7
Persik
5
8
8
Persita
5
7
9
Barito Putera
5
7
10
Dewa United
5
6
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Atlético Madrid
5
11
3
Real Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Celta Vigo
5
9
6
Real Betis
5
8
7
Mallorca
6
8
8
Rayo Vallecano
5
7
9
Alavés
5
7
10
Girona
5
7
Klub
D
P
1
Udinese
4
10
2
Napoli
4
9
3
Inter
4
8
4
Juventus
4
8
5
Torino
4
8
6
Lazio
4
7
7
Verona
4
6
8
Empoli
4
6
9
Atalanta
4
6
10
Milan
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X