Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tantang Indonesia di Laga Hidup Mati, Myanmar Bakal Berjuang Mati-matian

By Ibnu Shiddiq NF - Sabtu, 14 Mei 2022 | 11:15 WIB
Pelatih timnas U-23 Myanmar, Velizar Popov menyaksikan laga pembuka SEA Games 2021.
Zing
Pelatih timnas U-23 Myanmar, Velizar Popov menyaksikan laga pembuka SEA Games 2021.

Jelang menghadapi Indonesia, Velizar Popov menyadari tim besutan Shin Tae-yong bukanlah lawan sembarangan.

Marck Klok dkk sedang berada dalam masa kebangkitan setelah takluk 0-3 dari Vietnam di laga pembuka.

Indonesia berhasil meraih kemenangan beruntun atas Timor Leste dan Filipina dengan total skor 8 gol.

Timor Leste digulung Garuda Muda 1-4, sedangkan Filipina dihajar 4 gol tanpa balas.

"Timnas U-23 Indonesia adalah tim kolektif dengan banyak pemain kunci tim nasional negara ini, setelah bermain bagus di Piala AFF terakhir," jelasnya dikuti dari zingnews.com.

Baca Juga: 2 Skenario Kelolosan Timnas U-23 Indonesia ke Semifinal SEA Games 2021, Berpotensi Geser Vietnam

Meski kurang diunggulkan, Velizar Popov memastikan skuad Myamar tidak gentar menghadapi Indonesia.

Dia optimistis timnya mampu mencuri poin penuh dan mengamankan satu tiket ke babak semifinal SEA Games 2021.

"Saya tidak takut atau khawatir tentang lawan mana pun di grup ini. Jika kami tidak menciptakan peluang, kami tidak bisa menang," tegasnya.

Sebelum bertemu Indonesia, Velizar Popov meminta ada evaluasi besar terhadap kepemimpinan wasit di lapangan.

Dia menilai timnya banyak dirugikan keputusan wasit dalam dua laga terakhir sehingga selalu menelan kekalahan.

"Saya juga memiliki cukup banyak hal yang saya tidak puas dengan turnamen ini. Salah satunya adalah wasit. Namun, saya tidak puas. Saya ingin banyak mengeluh," ujarnya.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : Zingnews.vn
REKOMENDASI HARI INI

Akhirnya Ruben Amorim Rasakan Aura Kandang Man United, Spesial dan Bikin Nagih!

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136