Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

RANS Cilegon FC Permalukan Tim Afrika Jelang Mentas di Liga 1 2022

By Alif Mardiansyah - Minggu, 15 Mei 2022 | 19:00 WIB
Skuat RANS Cilegon FC sedang berfoto tim dalam laga pekan kedua Liga 2 2021 di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, 5 Oktober 2021.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Skuat RANS Cilegon FC sedang berfoto tim dalam laga pekan kedua Liga 2 2021 di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, 5 Oktober 2021.

Pasca meraih kesuksesan promosi ke Liga 1 dengan label runner-up Liga 2 2021, RANS Cilegon FC kian berbenah.

Baca Juga: Timnas U-19 Indonesia Diharapkan Mampu Tingkatkan Performa di Turnamen Toulon 2022

Mulai dari merombak skuat hingga melakukan uji coba dilakukan RANS Cilegon FC demi persiapannya di Liga 1 2022.

Terbaru, RANS Cilegon FC uji tanding dengan tim yang diisi oleh pemain-pemain Afrika.

Duel tersebut digelar di Stadion Indomilk Arena, Tangerang, Banten.

Baca Juga: Terbongkar Satu Alasan Persita Gaet Eks Pilar Persib Ghozali Siregar

Dalam unggahan Instagram-nya pada 15 Mei 2022, RANS Cilegon FC mengumumkan kalau timnya menang 3-1 atas tim yang diperkuat pilar-pilar Afrika.

Kemenangan RANS Cilegon FC hadir lewat dua gol dari Jujun Junaedi dan satu gol yang diciptakan Cristian Gonzales.

Beberapa pemain RANS Cilegon FC yang diketahui tampil diantaranya Wawan Hendrawan, Basroh Alamsyah, Ady Setiawan, Muhammad Fadilla Akbar, Bima Ragil, Jujun Junaedi, Cristian Gonzales, hingga Septian Bagaskara.

Baca Juga: Hasil SEA Games 2021 - Bantai Myanmar, Timnas U-23 Indonesia Melaju ke Semifinal

"Uji coba melawan tim gabungan pemain asing Afrika," tulis RANS Cilegon FC seperti dikutip oleh BolaSport.com dari Instagram-nya, Minggu (15/5/2022).

"Pertandingan berakhir dengan skor 3-1 untuk kemenangan Laskar Phoenix (RANS Cilegon FC).

"Satukan tekad untuk memberikan yang terbaik di musim ini," sambung RANS Cilegon FC.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh RANS Cilegon FC (@rans.cilegonfc.official)

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Mochamad Hary Prasetya
Sumber : Instagram/@rans.cilegonfc.official

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persebaya
17
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
17
31
4
Arema
17
28
5
Bali United
16
27
6
PSM
16
27
7
Persik
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Atalanta
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Juventus
18
32
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
19
25
10
Torino
19
21
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X