???? #OnThisDay in 2000, goals from Simone #Inzaghi, Juan Sebastian #Veron and Diego #Simeone saw Lazio clinch the 1999/2000 Scudetto on the final day of the season. pic.twitter.com/BuTTSLiyCf
— The Laziali (@The_Laziali) May 14, 2020
2000-2001
Francesco Totti dkk memberi gelar Liga Italia terakhir untuk AS Roma setelah mengalahkan Parma 3-1.
Di pihak lain, keberhasilan Juventus menekuk Atalanta tetap sebatas menghasilkan posisi runner-up.
2001-2002
- Pekan 33: Inter Milan 69, Juventus 68, AS Roma 67
- Pekan 34: Juventus 71, AS Roma 70, Inter Milan 69
Tanggal 5 Mei 2002, salah satu hari terburuk dalam sejarah Inter Milan, di mana mereka membuang kans paling besar untuk juara.
Tak cuma terpeleset dari puncak klasemen di pekan terakhir, Ronaldo dkk tergelincir ke peringkat 3 disalip Juventus dan Roma.
5 mai 2002, Rome, Stadio Olimpico
Une des journées plus douloureuses pour les supporters de l'Inter:
La defaite 4-2 contre la Lazio, fait perdre le championnat aux nerazzurri, c'est la Juve qui sera sacrée champion. Inoubliables les larmes de Ronaldo. pic.twitter.com/MffO9RIkP3— Simone Rovera (@SimoneRovera) May 5, 2018
Persaingan memang sengit karena ada tiga tim berlomba meraih scudetto.
Baca Juga: Inter Milan Terancam Gagal Raih Scudetto, Lautaro Martinez Sesalkan Kekalahan di Laga Ini
Di pekan ke-33, Inter Milan unggul masing-masing 1 dan 2 angka saja atas Juve dan Roma.
Neraka bagi Nerazzurri terjadi di laga terakhir saat Inter dihajar Lazio 2-4 walau sempat unggul 2-1.
Editor | : | Beri Bagja |
Sumber | : | Football-italia.net, Sky.sport.it |
Komentar