Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hubungan Lionel Messi dengan Barcelona Memanas, Muak dan Merasa Disakiti Joan Laporta

By Muhammad Zaki Fajrul Haq - Sabtu, 28 Mei 2022 | 08:15 WIB
Presiden Barcelona, Joan Laporta, memeluk Lionel Messi pada acara inaugurasi, Rabu (17/3/2021) pukul 18.00 waktu setempat.
TWITTER.COM/FCBARCELONA
Presiden Barcelona, Joan Laporta, memeluk Lionel Messi pada acara inaugurasi, Rabu (17/3/2021) pukul 18.00 waktu setempat.

"Tidak ada yang meminta saya untuk bermain secara gratis, tetapi pada saat yang sama, saya pikir perkataan presiden Barcelona tidak pantas jadi konsumsi publik," kata Messi.

"Dengan perkataan seperti itu, mereka sama saja seperti menyakiti perasaan saya karena tidak perlu blakblakan tentang hal itu."

"Ibaratnya, dia hanya melempar bola panas di tengah kerumunan, tapi tak bertanggung jawab," tutur Messi menambahkan.

Laporta sendiri juga pernah mendapatkan teguran dari ayah sekaligus agen Messi, Jorge Messi, beberapa bulan lalu.

Saat itu Jorge meminta Laporta untuk berhenti membicarakan soal kepulangan putranya ke Barcelona.

Baca Juga: Lionel Messi Main Piano, Cristiano Ronaldo Nyanyi Curhat soal Man United

Akan tetapi, Laporta tetap melakukannya dan kini malah memperburuk hubungan antara Messi dan Barcelona.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Sport, Marca
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Final China Masters 2024 - Dongeng Ganda Campuran Malaysia Berakhir Tragis, Gelar Direbut Unggulan Kesatu Usai Nyaris Menang

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Atlético Madrid
14
29
3
Real Madrid
12
27
4
Villarreal
12
24
5
Girona
14
21
6
Mallorca
14
21
7
Osasuna
13
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X