"Bola itu bundar, pastinya kita akan bekerja maksimal melawan Kuwait, Yordania, dan Nepal," ucapnya.
"Apalagi kita memang di pot 3, ada pot 1, 2, yang lebih bagus dari kita. Begitu tiba di Kuwait, akan mempersiapkan tim dengan benar-benar matang," imbuh Shin.
Baca Juga: Rohit Chand Ungkap Alasan Pilih Persik Kediri dan Tinggalkan Persija
Jadwal Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Asia 2023:
Rabu, 8 Juni 2022
Kuwait vs Indonesia - 23.15 WIB - Jaber Al-Ahmad International Stadium, Kuwait City.
Minggu, 12 Juni 2022
Indonesia vs Yordania - 02.15 WIB - Jaber Al-Ahmad International Stadium, Kuwait City.
Rabu, 15 Juni 2022
Indonesia vs Nepal - 02.15 WIB - Jaber Al-Ahmad International Stadium, Kuwait City.
Lihat postingan ini di Instagram
Editor | : | Bagas Reza Murti |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar