Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil UEFA Nations League - Gol Penyerang Pengganti Buyarkan Kemenangan Prancis, tapi Belum Pecahkan Telur Kroasia

By Ivan Rahardianto - Selasa, 7 Juni 2022 | 03:50 WIB
Gol Adrien Rabiot yang membawa Prancis Unggul, digagalkan oleh gol penalti eks pemain Leicester City.
FRANCK FIFE / AFP
Gol Adrien Rabiot yang membawa Prancis Unggul, digagalkan oleh gol penalti eks pemain Leicester City.

Namun gol Nkunku dianulir oleh wasit karena pemain RB Leipzig itu lebih dulu berada di dalam posisi offside saat menerima umpan dari Moussa Diaby.

Delapan menit berselang, pemain Prancis, Moussa Diaby, membuat ancaman ke gawang Kroasia yang dijaga Dominik Livakovic.

Menerima umpan terobosan dari Nkunku, Diaby kemudian melakukan tusukan ke dalam kotak penalti Kroasia, sebelum melepaskan sepakan kaki kanan yang masih bisa ditepis oleh Livakovic.

Tak berhenti di situ, satu menit kemudian giliran Aurelien Tchouameni yang membuat ketar-ketir Kroasia.

Dari luar kotak penalti, pemain Monaco itu melepaskan sepakan dengan kaki kanannya dari luar kotak penalti yang bisa ditepis oleh Livakovic.

Setelahnya, tidak ada lagi peluang yang diciptakan oleh kedua tim di akhir-akhir babak pertama, sehingga kedudukan 0-0 masih bertahan.

Baca Juga: Hasil UEFA Nations League - Denmark Sukses Comeback, Penyerang Pengganti Bikin Prancis Menangis

Pada babak kedua, Kroasia menjadi tim pertama yang membuka peluang lewat sundulan Budimir pada menit ke-49 yang sayangnya masih tipis di samping kanan gawang Prancis.

Tiga menit berselang, Prancis berhasil membobol gawang Kroasia lewat sepakan gelandang Juventus, Adrien Rabiot.

Diawali dari umpan Rabiot kepada Wissam Ben Yedder di dekat garis tengah lapangan, pemain Monaco itu kemudian sedikit melakukan giringan dan setelahnya melepaskan umpan terobosan dengan kaki kirinya kepada Rabiot.


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : SofaScore.com
REKOMENDASI HARI INI

Saat Deretan Pemain Mahal Man United Duduk-Duduk dan Jadi Penonton di Laga Kontra Aston Villa

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
7
17
2
Borneo
7
15
3
Bali United
7
14
4
Persib
7
13
5
PSM
7
12
6
Persik
7
11
7
Persita
7
11
8
Persija Jakarta
7
9
9
PSBS Biak Numfor
7
9
10
Arema
7
9
Klub
D
P
1
Barcelona
9
24
2
Real Madrid
9
21
3
Villarreal
9
17
4
Atlético Madrid
8
16
5
Osasuna
9
15
6
Athletic Club
9
14
7
Mallorca
9
14
8
Rayo Vallecano
9
13
9
Celta Vigo
9
13
10
Real Betis
8
12
Klub
D
P
1
Napoli
7
16
2
Inter
7
14
3
Juventus
7
13
4
Lazio
7
13
5
Udinese
7
13
6
Milan
6
11
7
Torino
7
11
8
Atalanta
7
10
9
Roma
7
10
10
Empoli
7
10
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X