Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

MotoGP Jerman 2022 - Minggu Kelabu untuk Jack Miller, Sudah Jatuh Tertimpa Long Lap Penalti

By Wawan Saputra - Minggu, 19 Juni 2022 | 12:00 WIB
Pembalap Ducati Lenovo, Jack Miller pada MotoGP Jerman 2022
MOTOGP.COM
Pembalap Ducati Lenovo, Jack Miller pada MotoGP Jerman 2022

Baca Juga: MotoGP Jerman 2022 - Badan Tidak Fit, Fabio Quartararo Bakal Berjuang Mati-matian

Menanggapi hukuman yang diberikan kepadanya, Miller memberikan pembelaan bahwa hal tersebut terjadi di luar kendalinya.

"Saya melihat bendera kuning, saya benar-benar berkata pada diri sendiri di balik helm jangan sampai kecelakaan," ucap Miller dikutip Bolasport.com dari Motorsport.

"Dan hal berikutnya saya tahu saya berada di gravel. Saya tentu tahu tak ada orang di sana, namun tetap saja itu periode yellow flag."

"Saya sungguh mengatakan kepada diri sendiri untuk tidak jatuh. Saya sangat sadar saya mengalaminya di bawah situasi yellow flag."

Miller juga mempersilahkan Race Director dan panel Stewards MotoGP untuk melihat data-datanya.

"Saya akan melakukan pembelaan atas kasus ini dan berkata, lihat saya tidak berusaha meningkatkan kecepatan," ucap Miller.

"Anda dapat mengetahui dari sektor-sektor berdasarkan data."

Meski melakukan beberapa pembelaan, panel Steward MotoGP tetap menjatuhkan hukuman pada Miller karena jelas melakukan pelanggaran.

"Ada pelanggaran dari pasal 1.21.2 atas Peraturan Grand Prix Kejuaraan Dunia FIM," ucap Panel Steward FIM MotoGP.

"Untuk alasan di atas, Panel Steward MotoGP telah memberlakukan long lap penalti untuk balapan MotoGP Jerman."

Baca Juga: MotoGP Jerman 2022 - Siasat Francesco Bagnaia Hadapi Balapan 30 Lap yang Akan Menyiksa

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Motorsport
Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
28
55
3
Nottm Forest
28
51
4
Chelsea
28
49
5
Man City
28
47
6
Newcastle
28
47
7
Brighton
28
46
8
Aston Villa
29
45
9
Bournemouth
28
44
10
Fulham
28
42
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Barcelona
26
57
2
Real Madrid
27
57
3
Atlético Madrid
27
56
4
Athletic Club
27
49
5
Villarreal
26
44
6
Real Betis
27
41
7
Mallorca
27
37
8
Rayo Vallecano
27
36
9
Celta Vigo
27
36
10
Sevilla
27
36
Klub
D
P
1
Inter
28
61
2
Napoli
28
60
3
Atalanta
28
58
4
Juventus
28
52
5
Lazio
28
51
6
Bologna
28
50
7
Roma
28
46
8
Fiorentina
28
45
9
Milan
28
44
10
Udinese
28
40
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X