Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kemenangan Persib atas Persebaya Harus Dibayar Mahal, Satu Pemain Dilarikan ke Rumah Sakit

By Arif Setiawan - Minggu, 19 Juni 2022 | 17:15 WIB
Suasan pertandingan Persib Bandung melawan Persebaya Surabaya, Jumat (17/6/2022).
LIB
Suasan pertandingan Persib Bandung melawan Persebaya Surabaya, Jumat (17/6/2022).

Setibanya di rumah sakit tersebut sang pemain kemudian menjalani pemeriksaan CT Scan.

Hasilnya Victor mengalami cedera kepala ringan dan patah tulang di bagian pipi sebelah kiri.

Baca Juga: MotoGP Jerman 2022 - Tanpa Kepala Kru, Enea Bastianini Ingin Buktikan Konsistensi

"Igbonefo sempat dibawa ke rumah sakit setelah pertandingan karena ada cedera kepala yang disertai gejala tambahan seperti rasa tidak nyaman," kata Alvin, dilansir BolaSport.com dari laman resmi klub.

"Igbonefo berada di rumah sakit untuk menjalani tata laksana lebih lanjut," ujarnya.

Sementara itu, duel antara Persib Bandung versus Persebaya Surabaya sendiri berakhir kemenangan untuk Maung Bandung.

Tepatnya Persib Bandung menumbangkan Persebaya Surabaya dengan skor 3-1 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Bandung, Jumat (17/6/2022).

Baca Juga: Musim 2021-2022 Jadi Musibah, Manchester United Bakar Uang Rp 2 Triliun

Bek Persib Bandung, Nick Kuipers merayakan gol ke gawang Persebaya.
Persib
Bek Persib Bandung, Nick Kuipers merayakan gol ke gawang Persebaya.

Tiga gol Persib Bandung dicetak oleh Victor Igbonefo (24'), Nick Kuipers (34') dan Ciro Alves (90+3').

Sedangkan satu gol Persebaya Surabaya lahir dari sepakan penalti Leo Lelis (17').

Hasil ini sekaligus mengantarkan Persib Bandung menempati posisi puncak klasemen Grup C Piala Presiden 2022.

Dari dua laga, Persib Bandung mampu mengoleksi empat poin.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Mochamad Hary Prasetya
Sumber : Persib.co.id
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Drawing UEFA Nations League - Italia Ketemu Jerman, Cristiano Ronaldo Diantar Menuju Gelar Penutup di Timnas Portugal

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X