Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Update Klasemen MotoGP - Sudah Saatnya Ucapkan Selamat kepada Fabio Quartararo?

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Minggu, 19 Juni 2022 | 20:15 WIB
Pembalap Monster Energy Yamaha, Fabio Quartararo, merayakan kemenangan pada balapan seri ke-10 MotoGP Jerman di Sachsenring, Jerman, 19 Juni 2022.
RONNY HARTMANN/AFP
Pembalap Monster Energy Yamaha, Fabio Quartararo, merayakan kemenangan pada balapan seri ke-10 MotoGP Jerman di Sachsenring, Jerman, 19 Juni 2022.

BOLASPORT.COM - MotoGP musim 2022 masih menyisakan 10 balapan. Namun, dengan hasil jomplang antara dua favorit juara, apakah sudah saatnya mengatakan selamat?

Balapan seri ke-10 MotoGP Jerman di Sachsenring, Jerman, Minggu (19/6/2022), ibarat ulangan dari MotoGP Catalunya setelah insiden pada lap-lap awal menentukan hasil balapan.

Francesco Bagnaia (Ducati Lenovo) kembali apes setelah mengalami kecelakaan dan gagal finis.

Jika pada MotoGP Catalunya Bagnaia terjatuh karena disundul Takaaki Nakagami, kali ini dia merana karena kesalahan sendiri.

Bagnaia terjatuh di tikungan 1 yang memang rawan pada lap keempat karena ban belakang yang selip.

Sekadar informasi, pembalap melibas tikungan 1, tikungan kanan, dengan kondisi grip rendah pada sisi ban sebelah kanan.

Desain Sachsenring yang didominasi tikungan kiri menjadi penyebabnya. Cuma ada 3 tikungan kanan di sana berbanding 10 tikungan kiri.

Jarak antara tikungan 1 dengan tikungan kanan sebelumnya, tikungan 11, pun cukup jauh yaitu 600 meter.

Adapun jarak tikungan 1 dengan tikungan kanan sejenis, tikungan 3, hampir 3 kilometer! Alhasil, pembalap rentan terjatuh karena temperatur ban yang turun.

Baca Juga: Hasil Moto3 Jerman 2022 - Masuk Pit Lalu Keluar Lagi, Mario Aji Finis Ke-23


REKOMENDASI HARI INI

Persib Ditahan Semen Padang, Marc Klok: Mereka Parkir Bus dan Punya 11 Pemain di Belakang

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X