"Kami menunggu. Saya kan di sini cuma melengkapi secara administrasi tidak menentukan kualifikasi teknis," ucap Zainudin Amali kepada awak media.
"Itu (naturalisasi) biar urusan pelatih dan federasi (PSSI)."
Baca Juga: Kabar Gembira Persib, Daisuke Sato Segera Tiba di Bandung dan Bisa Debut Lawan PSS Sleman
"Apa yang diminta federasi itu yang akan kami beri dukungan," sambung pria kelahiran Gorontalo itu.
Sementara itu, Piala Dunia U-20 2023 direncanakan mulai bergulir pada 20 Mei-11 Juni 2023.
Perhelatan Piala Dunia U-20 2023 yang digelar di Indonesia memakai enam stadion.
Baca Juga: Reaksi Conor McGregor Usai Dituding Bakal Hina Ibu Jorge Masvidal
Yaitu, Stadion Jakabaring (Palembang), Stadion Utama Gelora Bung Karno (Jakarta), Stadion Si Jalak Harupat (Bandung), Stadion Manahan (Solo), Stadion Gelora Bung Tomo (Surabaya), dan Stadion Kapten I Wayan Dipta (Bali).
Sejatinya, Piala Dunia U-20 digelar pada 2021, akan tetapi terpaksa ditunda karena pandemi COVID-19.
Lihat postingan ini di Instagram
Editor | : | Bagas Reza Murti |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar