Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Malaysia Masters 2022 - Kunci Fajar/Rian Lewati Ujian Pertama Walau Dilanda Kelelahan

By Wahid Fahrur Annas - Selasa, 5 Juli 2022 | 19:36 WIB
Aksi ganda putra Indonesia, Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto, pada laga final Malaysia Open 2022, Minggu (3/7/2022).
PP PBSI
Aksi ganda putra Indonesia, Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto, pada laga final Malaysia Open 2022, Minggu (3/7/2022).

Untungnya, Fajar/Rian tenang dalam poin-poin kritis.

Juara Indonesia Masters 2022 itu mampu keluar dari tekanan dan merebut tiga poin tambahan untuk memastikan kemenangan straight game.

"Syukur alhamdulillah bisa menjalani pertandingan dengan lancar dan diberikan kemenangan," kata Rian seusai laga kepada Humas PP PBSI.

"Di gim kedua Goh/Izzuddin bermain lebih berani terutama di bola-bola depan, sementara kami banyak melakukan kesalahan sendiri dan kurang antisipasi," tuturnya.

"Di gim pertama start kami cukup bagus, sempat kaget juga karena di Malaysia Open biasanya lapangan kami menang angin tapi hari ini jadi kalah angin."

"Hanya jadinya enak buat kami," ujar Rian.

Sementara itu, Fajar mengaku bahwa kunci kemenangan mereka kali adalah ketenangan saat berada dalam posisi tertinggal.

"Di gim kedua itu kami bermain lebih tenang di poin-poin kritis terutama saat tertinggal 19-20," kata Fajar.

Pada babak kedua Malaysia Masters 2022 Fajar/Rian akan bertemu wakil Thailand, Supak Jomkoh/Kittinupong Kedren.

Babak kedua Malaysia Masters 2022 baru akan berlangsung pada Kamis (7/7/2022).


Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : PBSI.id
Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
25
60
2
Arsenal
25
53
3
Nottm Forest
25
47
4
Man City
25
44
5
Bournemouth
25
43
6
Chelsea
25
43
7
Newcastle
25
41
8
Fulham
25
39
9
Aston Villa
25
38
10
Brighton
25
37
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Real Madrid
24
51
2
Atlético Madrid
24
50
3
Barcelona
23
48
4
Athletic Club
24
45
5
Villarreal
24
41
6
Rayo Vallecano
23
35
7
Mallorca
24
34
8
Real Betis
24
32
9
Osasuna
24
32
10
Girona
24
31
Klub
D
P
1
Napoli
25
56
2
Inter
25
54
3
Atalanta
25
51
4
Juventus
25
46
5
Lazio
25
46
6
Fiorentina
25
42
7
Milan
24
41
8
Bologna
24
41
9
Roma
25
37
10
Udinese
25
33
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X