Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Sudah Temukan Puzzle yang Hilang, Persija Jakarta Pede Tatap Liga 1 2022/2023

By Lukman Adhi Kurniawan - Jumat, 8 Juli 2022 | 23:30 WIB
Pelatih Persija Jakarta, Thomas Doll, sedang memberikan intruksi kepada para pemainnya ketika berlatih di Lapangan Nirwana, Sawangan, Jawa Barat , 7 Juli 2022.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih Persija Jakarta, Thomas Doll, sedang memberikan intruksi kepada para pemainnya ketika berlatih di Lapangan Nirwana, Sawangan, Jawa Barat , 7 Juli 2022.

BOLASPORT.COM - Pelatih Persija Jakarta, Thomas Doll, sudah memahami kedalaman skuadnya jelang Liga 1 musim depan.

Seperti diketahui, pilar asing tim Macan Kemayoran sudah lengkap.

Mereka adalah Ondrej Kudela, Michael Krmencik, dan Hano Behrens.

Selain itu, pemain Persija Jakarta juga sempat merasakan atmosfer turnamen yang ketat yakni Piala Presiden 2022.

Baca Juga: Kerja Pertama Christophe Galtier di PSG, Kiper Pemenang Liga Champions Malah Disisihkan

Pelatih asal Jerman tersebut saat ini mulai memaksimalkan waktu jelang tampil di kompetisi resmi.

Setelah dari Piala Presiden 2022, tugas mantan pelatih Borussia Dormund ini yakni fokus pada fisik pemainnya.

“Saya fokus dalam dinamisme, keatletisan tim, bertahan, menyerang, dan berlari dengan beban. Tim kami pun kedatangan pemain baru (Hanno Behrens) pada Minggu (10/7/2022)."

"Target kami semua pemain ingin mendapatkan kebugaran maksimal sebelum Liga 1 dimulai,” kata Thomas Doll dilansir BolaSport.com dari laman resmi klub.

Baca Juga: Piala AFF U-19 2022 - Timnas U-19 Indonesia Bekuk Filipina dan Tempel Thailand-Vietnam, Razzaa Fachrezi Jawab Kritikan, Robbani Tasnim Alami Cedera usai Catatkan Hattrick

Setelah tampil di ajang pramusim tersebut, Thomas Doll sudah melakukan evaluasi.

Salah satunya adalah lini depan yang kurang maksimal.

Sehingga, kedatangan Michael Krmencik diharapkan bisa menjadi andalan di lini depan tim Macan Kemayoran.

Dia juga berharap agar Krmencik bisa segera menemukan cemistry dalam tim sehingga bisa menjadi jawaban tumpulnya serangan tim Macan Kemayoran.

“Seperti yang sudah diketahui sebelumnya di Piala Presiden 2022, kami bermain baik di lini belakang dan depan."

"Namun seperti ada yang hilang saat bola sudah sampai 30 meter di depan gawang."

"Krmencik ada di sini untuk masalah seperti itu karena kami butuh tenaga lebih, kepercayaan diri, dan pengambil keputusan di depan gawang,” ujarnya.

Baca Juga: Malaysia Masters 2022 - Chico dan Anthony Usai Saling Hajar di Laga Derbi

Pelatih 56 tahun ini optimis jelang Liga 1 bergulir timnya sudah siap.

Dia berharap semua pihak termasuk suporter bisa memahami kondisi ini.

“Untuk sekarang saya belum bisa menyebutkan berapa persen kesiapan kami. Tapi yang pasti saat melawan Bali United di laga perdana Liga 1 saya yakin persiapannya sudah 100 persen."

"Saya sudah bicara dengan manajemen dan Jakmania, persiapan ini membutuhkan waktu."

"Tapi jika dilihat sampai saat ini saya sangat senang dengan pemain karena para pemain masih ada yang berlatih secara individu walaupun sedang libur," ujarnya.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : Persija.id
REKOMENDASI HARI INI

MotoGP Barcelona 2024 - Perebutan Gelar Francesco Bagnaia dan Jorge Martin Tahun Ini Jadi yang Terbaik sejak 2015 Saat Dendam Valentino Rossi Belum Tuntas

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X