Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Final Malaysia Masters 2022 - Ahsan/Hendra dan Fajar/Rian Jarang Berduel, Siapa Paling Tangguh?

By Fauzi Handoko Arif - Minggu, 10 Juli 2022 | 11:00 WIB
Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan berpose usai memenangi semifinal Malaysia Masters 2022, Sabtu (9/7/2022)
PBSI.ID
Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan berpose usai memenangi semifinal Malaysia Masters 2022, Sabtu (9/7/2022)

Baca Juga: Malaysia Masters 2022 - Siasat Fajar/Rian Permalukan Ahsan/Hendra di Final

Sementara itu, Ahsan juga siap menyambut pertandingan final Malaysia Masters 2022.

Ahsan akan berusaha memberikan yang terbaik demi memenuhi mimpi meraih gelar perdana musim ini.

"Untuk pertandingan nanti kami akan pemulihan dulu. Memang lelah tetapi coba tidak memikirkan hal itu, bermain saja dan mencoba memberikan yang terbaik," tutur Ahsan.

Pasangan ganda putra Indonesia, Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto, berpose setelah memastikan diri ke final Malaysia Masters 2022 di Axiata Arena, Kuala Lumpur, Sabtu (9/7/2022).
PP PBSI
Pasangan ganda putra Indonesia, Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto, berpose setelah memastikan diri ke final Malaysia Masters 2022 di Axiata Arena, Kuala Lumpur, Sabtu (9/7/2022).

Apabila berkaca pada pertemuan sebelumnya, Ahsan/Hendra sukses menumbangkan Fajar/Rian dua kali.

Semua pertemuan kedua pasangan tersebut selalu terjadi di semifinal. Mereka berjumpa terakhir di Indonesia Masters 2020.

Situasi tentunya sudah berbeda dari masa lalu.

Kini, Ahsan/Hendra dan Fajar/Rian sama-sama punya kans menang di pertemuan keempat.

Fajar/Rian saat ini sedang ganas-ganasnya. Fajri tercatat telah tampil di enam final berbeda musim ini.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : BWFBadminton.com, PBSI.id
REKOMENDASI HARI INI

Update Klasemen Liga 1 2024/2025 - Persebaya Ambil Alih Puncak, Persib Geser Borneo FC

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X