Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Malaysia Masters 2022 - Gagal Lagi di Tangan Wakil Indonesia, Chia/Soh Mencoba Tetap Semangat

By Wawan Saputra - Senin, 11 Juli 2022 | 08:45 WIB
Pasangan ganda putra Malaysia, Aaron Chia dan Soh Wooi Yik, melakukan tos di saat bertanding pada perempat final Indonesia Open 2022 di Istora Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, 17 Juni 2022.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pasangan ganda putra Malaysia, Aaron Chia dan Soh Wooi Yik, melakukan tos di saat bertanding pada perempat final Indonesia Open 2022 di Istora Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, 17 Juni 2022.

Fajar/Rian tidak memberikan banyak celah untuk Chia/Soh mengembangkan permainan mereka.

Sehingga Chia/Soh harus takluk dari Fajar/Rian di gim ketiga dengan skor cukup telak yaitu 21-10.

Hasil tersebut juga membuat Chia/Soh mendapatkan banyak kecaman dari penggemar bulu tangkis Malaysia.

Menjadi wakil tuan rumah dalam dua turnamen secara beruntun, Chia/Soh tidak mampu tampil di partai final.

Meski mendapatkan banyak hujatan dari para penggemar, Chia/Soh mencoba untuk menjaga semangat mereka dan mempersiapkan untuk turnamen selanjutnya.

Karena akhir bulan nanti mereka akan tampil di Commonwealth Games di Birmingham.

"Dua minggu ini kami akan berlatih semaksimal mungkin. Sebenarnya sampai hari ini (kemarin) kami tidak punya banyak waktu untuk berlatih," ucap Chia dikutip Bolasport.com dari Harian Metro.

"Banyak turnamen berturut-turut. Setelah ini baru ada latihan khusus yang perlu kami fokuskan. Lihat ke belakang di mana kelemahan kita. untuk diperbaiki sambil berlatih."

Meski tahun ini sudah lolos ke semifinal sebanyak enam kali, namun Chia/Soh mengaku belum puas dengan hasil tersebut karena belum berhasil mempersembahkan satu gelarpun.

Baca Juga: Malaysia Masters 2022 –Enggan Berpuas Diri, Fajar/Rian Bidik Gelar Selanjutnya


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Harian Metro
REKOMENDASI HARI INI

Erling Haaland dan Man City Pecundang di Hadapan Viktor Gyokeres, Monster Swedia Menggila di Liga Champions

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X