Salah terkait visi dan misi para pemain yang perlu disamakan agar bisa hebat lagi saat Liga 1 bergulir nanti.
Sang kapten bahkan berharap Persita bisa terus kompak hingga kompetisi berakhir nantinya.
“Kekurangan kami masih harus meyatukan visi dan misi karena teman-teman pada baru semua itu,” ujar Toha kepada awak media termasuk BolaSport.com beberapa waktu lalu.
“Jadi semua itu yang paling penting Chemistry-nya kalau sudah terbentuk itu sudah paling enak,” ucapnya.
Baca Juga: Sayangkan Uji Coba Tak Tuntas, Pelatih Persikabo 1973 Beberkan PR Pemain Jelang Liga 1
“Apalagi Liga 1 sudah dekat ya, semoga bisa tetap kompak sampai Liga 1 selesai nanti.”
Agar lebih kompak dan lebih bagus Persita pun terus memaksimalkan persiapan.
Selain uji coba, Toha mengaku bahwa tim pelatih juga terus berusaha meningkatkan kondisi fisik para pemain.
Sambil menyiapkan tim, Toha mberharap dalam laga perdana Persita nantinya mereka bisa meraih hasil maksimal.
Apalagi Persita akan menantang Persik Kediri pada Senin (27/7/2022) di markas mereka Indomilk Arena, Tangerang.
Editor | : | Bagas Reza Murti |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar