Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Dianggap Saingan Berat, Rekrutan Anyar Real Madrid Dicueki dan Dicemburui 1 Gelandang Senior

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Selasa, 19 Juli 2022 | 13:30 WIB
Gelandang anyar Real Madrid, Aurelien Tchouameni, telah berlatih bersama klub dalam pramusim 2022-2023.
TWITTER.COM/REALMADRIDXTRA
Gelandang anyar Real Madrid, Aurelien Tchouameni, telah berlatih bersama klub dalam pramusim 2022-2023.

Namun, kehadiran Tchouameni dalam skuad utama Los Blancos rupanya sudah menimbulkan friksi.

Pasalnya, dilansir BolaSport.com dari El Nacional, gelandang jangkar asal Brasil, Casemiro, telah mengembangkan rasa cemburu dan permusuhan dengan gelandang asal Prancis tersebut.

Beberapa sumber yang dekat dengan ruang ganti di Real Madrid telah membocorkan berita ini ke outlet Spanyol.

Los Blancos selama ini memang dikenal memainkan taktik pakem 4-3-3 dimana hanya ada tiga pemain gelandang dengan satu pemain sebagai gelandang bertahan.

Selama beberapa tahun, trio Modric, Kroos, dan Casemiro telah memimpin lini tengah, dengan nama terakhir bermain sebagai gelandang bertahan.

Baca Juga: Netizen Ramai-ramai Bujuk AFC Agar Jadikan Indonesia Sebagai Tuan Rumah Piala Asia 2023

Kini, adanya Tchouameni maka persaingan langsung bakal terjadi dengan Casemiro.

Eks pemain AS Monaco tersebut dikenal reputasinya berkat kematangannya di lini tengah di usianya yang masih muda.

Apalagi dirinya fasih bermain sebagai gelandang bertahan.

Rivalitas yang sehat jelas menguntungkan bagi Real Madrid, tetapi untuk kasus kali ini agaknya bakal berbeda.


Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Marca.com, Sportskeeda.com, El Nacional
REKOMENDASI HARI INI

Alami Hari yang Sempurna, James Maddison Akan Kenang Pengalaman Rusak Man City

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Atlético Madrid
14
29
3
Real Madrid
12
27
4
Villarreal
12
24
5
Girona
14
21
6
Mallorca
14
21
7
Osasuna
13
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X