Di Turnamen Piala Presiden 2022, Laskar Sape Kerrab hanya menang satu kali dari 4 laga yang dilakoni.
Selebihnya, mereka dua kali imbang dan sekali kalah.
Satu hal lagi yakni Madura United masih memiliki Ronaldo Kwateh, wonderkid yang cukup dipercaya Shin Tae-yong mentas di timnas U-19 dan U-23 Indonesia.
Baca Juga: Raja Isa Nilai Keputusan PSSI Hanya Emosional yang Datang dari Merajuk jika Benar-benar Gabung EAFF
Mampukah Madura United bersaing di papan atas Liga 1 2022/2023 mendatang? Patut ditunggu.
Profil Klub
Nama: Madura United
Stadion: Stadion Gelora Pamelingan
Pelatih: Fabio Lefundes
Skuad
Kiper:
- Miswar Saputra
- Rendy Oscario
- Fakhrurrazi Quba
- Fawaid Ansory
- Karisma Ramadhany
Bek:
- Cleberson
- Fachruddin Aryanto
- Kadek Raditya
- Reva Adi
- Novan Sasongko
- Fadillah Nur Rahman
- Birrul Walidain
- Alexvan Djin
- Guntur Ariyadi
Gelandang:
- Zulfiandi
- Ricki Ariansyah
- Lee Yu-jun
- Feby Ramzy
- Jaja
- Lulinha
- Kevy Syahertian
- Slamet Nurcahyono
- Rivaldi Bawuo
- Haris Tuharea
- Esteban Vizcarra
- Malik Risaldi
- Ronaldo Kwateh
- Bayu Gatra
Penyerang:
- Pedro Henrique
- Beto Goncalves
- Make Aldo Maulidino
View this post on Instagram
Editor | : | Bagas Reza Murti |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar