Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Performa Terbaik Hazard Perlahan Tapi Pasti Telah Kembali

By Arizal Muhammad Valevi - Senin, 1 Agustus 2022 | 09:00 WIB
Eden Hazard mendapatkan medali juara Liga Champions bersama Real Madrid.
TWITTER.COM/ALEXGOLDBERG
Eden Hazard mendapatkan medali juara Liga Champions bersama Real Madrid.

BOLASPORT.COM - Perlahan tapi pasti, Eden Hazard mulai kembali ke bentuk terbaiknya bersama Real Madrid.

Eden Hazard bergabung bersama Real Madrid dari Chelsea pada 2019 dengan banderol sebesar 100 juta euro (sekitar Rp1,5 triliun).

Dengan harga yang fantastis, banyak pihak berekspektasi tinggi pada pemain berkebangsaan Belgia tersebut.

Namun, serangkaian cedera membuat Hazard tidak mendapat banyak menit bermain dan terus berkutat pada pemulihannya.

Banyak pihak memprediksi bahwa eks pemain Chelsea itu akan dijual pada bursa transfer musim panas 2022.

Akan tetapi, pelatih Los Blancos, Carlo Ancelotti, tampaknya masih ingin mempertahankan Hazard.

Sepertinya, keputusan Ancelotti masih mempercayai Hazard menjadi pilihan yang tepat.

Hazard mulai menunjukan performa bagus dan perlahan kembali ke penampilan terbaiknya.

 Baca Juga: Erik ten Hag: Hasil Pramusim Manchester United Sudah Memuaskan


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : Sportbible.com
REKOMENDASI HARI INI

Rekap Hasil Korea Masters 2024 - 2 Ganda Putra Tak Sesuai Harapan, Indonesia Batal Sapu Bersih Rebut Tiket Perempat Final

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X