Melansir dari Transfermarkt, ia pernah bermain untuk Vissel Kobe, Tochigo FC, Tokushima Vortis, dan Nagano Parceiro.
Ia memainkan 46 pertandingan bersama Vissel Kobe dan mencetak empat gol dan tiga assist.
View this post on Instagram
Saat bermain di Tokushima Vortis, Ryo memainkan empat pertandingan.
Statistiknya di Tochigi FC memainkan 23 pertandingan dan membuat satu assist.
Sementara saat di Nagano Parceiro, ia memainkan 24 pertandingan dengan satu assist.
Pemain asing anyar lainnya, Fernando Rodriguez bukan sosok asing di Liga 1.
Ia adalah bomber Mitra Kukar saat musim 2018 yang mencetak 15 gol.
Setelah berpisah dengan Mitra Kukar, striker berusia 35 tahun itu menghabiskan waktunya dengan bermain di sejumlah klub Malaysia.
Sebelum gabung Persis, eks Sevilla itu tercatat bermain untuk Johor Darul Takzim II.
Kedatangan Fernando Rodriguez sekaligus mengakhiri rumor Marko Simic dan Ezechiel Ndouassel ke Persis.
View this post on Instagram
Editor | : | Bagas Reza Murti |
Sumber | : | BolaSport.com, ligaindonesiabaru.com |
Komentar