Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Respons PT LIB Usai Insiden Teror Petasan Jelang Arema FC Vs PSS Sleman

By Sasongko Dwi Saputro - Sabtu, 6 Agustus 2022 | 09:45 WIB
Pemain Arema FC, Jayus Hariono saat menguasai bola dalam hadangan pemain PSS Sleman pada laga pekan ketiga Liga 1 2022-2023, di Stadion Kanjuruhan, Kepanjen, Kabupaten Kanjuruhan, Jumat (5/8/2022).
Instagram/@aremafcofficial
Pemain Arema FC, Jayus Hariono saat menguasai bola dalam hadangan pemain PSS Sleman pada laga pekan ketiga Liga 1 2022-2023, di Stadion Kanjuruhan, Kepanjen, Kabupaten Kanjuruhan, Jumat (5/8/2022).

“Kejadiannya di luar wewenang kami. Wewenang kami hanya di area pertandingan,” katanya menerangkan.

Baca Juga: Performa Meningkat, Timnas U-16 Indonesia Dituntut Menang Lawan Vietnam

Sementara itu, Direktur Operasional PT LIB, Sudjarno, mengatakan akan mengkaji kasus ini kembali jika ada permintaan dari pihak yang merasa dirugikan.

Pihaknya siap melakukan investigasi lebih mendalam untuk mengkaji langkah tindak lanjut yang akan diambil kemudian.

“Ya nanti diinvestigasi dan dipelajari jika ada komplain dari pihak yang merasa dirugikan bagaimana kejadian sebenarnya,” ujar Sudjarno.

“Tapi, bila benar ada kejadian seperti itu, patut disayangkan dan tidak boleh terjadi, apalagi dilakukan kepada tim tamu,” katanya menambahkan.

Berdasarkan penuturan Media Officer PSS, Juan Tirta Abditama, insiden teror tersebut terjadi pada Kamis (4/8/2022) tengah malam, sehari sebelum pertandingan pekan ke-3 Liga 1 2022-2023 kontra Arema FC.

Baca Juga: Soal Kepemimpinan Wasit, Thomas Doll Ngobrol dengan Pelatih PSM Makassar

Sejumlah oknum disebut menyalakan petasan dan mengarahkannya ke halaman penginapan PSS Sleman.

Teror tersebut sempat mengakibatkan kepanikan, karena mayoritas anggota PSS sedang dalam kondisi beristirahat.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : Kompas.com

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
35
82
2
Arsenal
35
67
3
Manchester City
36
65
4
Newcastle United
35
63
5
Chelsea
35
63
6
Nottingham Forest
35
61
7
Aston Villa
35
60
8
Brentford
36
55
9
Brighton & Hove Albion
36
55
10
AFC Bournemouth
35
53
Klub
D
P
1
Persib Bandung
31
64
2
Dewa United FC
32
57
3
Persebaya Surabaya
31
54
4
Malut United
31
53
5
Borneo Samarinda
31
49
6
PSBS Biak Numfor
31
47
7
Bali United FC
31
47
8
Persija Jakarta
31
47
9
Arema
31
46
10
PSM Makassar
31
44
Klub
D
P
1
Barcelona
34
79
2
Real Madrid
34
75
3
Atletico Madrid
34
67
4
Athletic Bilbao
34
61
5
Villarreal
34
58
6
Real Betis
34
57
7
Celta Vigo
35
49
8
Rayo Vallecano
35
47
9
Valencia
35
45
10
Osasuna
34
44
Klub
D
P
1
SSC Napoli
35
77
2
Inter
35
74
3
Atalanta
35
68
4
Juventus
35
63
5
Roma
35
63
6
Lazio
35
63
7
Bologna
36
62
8
AC Milan
36
60
9
Fiorentina
35
59
10
Como
36
48
Pos
Pembalap
Poin
1
A. Marquez Gresini Racing
140
2
M. Marquez Ducati Team
139
3
F. Bagnaia Ducati Team
120
4
F. Morbidelli Team VR46
84
5
F. Di Giannantonio Team VR46
63
6
F. Quartararo Yamaha Factory Racing
50
7
J. Zarco Team LCR
43
8
A. Ogura Trackhouse Racing Team
37
9
M. Bezzecchi Aprilia Racing Team
36
10
P. Acosta Red Bull KTM Factory Racing
33
Close Ads X