Saat di masa berjayanya bareng Chelsea tersebut, Antonio Conte sampai bisa menundukkan Manchester City didikan Pep Guardiola dua kali berturut-turut.
Chelsea asuhan Antonio Conte menang 2-1 di Stadion Stamford Bridge dan 3-1 di Stadion Etihad.
Antonio Conte kini sudah mempersembahkan 59 persen kemenangan untuk Tottenham Hotspur.
Di era Antonio Conte, Spurs mengunci 22 kemenangan di semua kompetisi.
Sisanya, Spurs pimpinan Conte bermain imbang lima kali dan menelan 10 kekalahan di berbagai ajang.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Septian Tambunan |
Sumber | : | BBC.com |
Komentar