Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Thomas Tuchel dan Antonio Conte Berantem di Atas Ring WWE Saja

By Ade Jayadireja - Senin, 15 Agustus 2022 | 17:30 WIB
Thomas Tuchel dan Antonio Conte berantem seusai laga Liga Inggris, Chelsea vs Tottenham Hotspur, di Stadion Stamford Bridge, Minggu (14/8/2022).
GLYN KIRK/AFP
Thomas Tuchel dan Antonio Conte berantem seusai laga Liga Inggris, Chelsea vs Tottenham Hotspur, di Stadion Stamford Bridge, Minggu (14/8/2022).

BOLASPORT.COM - Pertikaian antara Thomas Tuchel dan Antonio Conte memantik kreativitas netizen.

Duel penuh drama mewarnai laga Chelsea versus Tottenham Hotspur pada matchday kedua Liga Inggris 2022-2023.

Skor 2-2 menutup pertandingan yang bergulir di Stamford Bridge pada Minggu (14/8/2022) tersebut dengan dihiasi balas-balasan gol.

The Blues sempat unggul dua kali via gol Kalidou Koulibaly dan Reece James, namun Spurs bisa membalas melalui Emil Hojbjerg serta Harry Kane.

Kejadian seru bukan itu saja, melainkan juga pertengkaran pelatih dari kedua klub.

Kericuhan dimulai dari aksi Antonio Conte ketika merayakan gol Spurs yang dicetak Hojbjerg.

Dia berlari mendekati bangku para pemain Chelsea.

Tersulut emosi, Thomas Tuchel langsung menghampiri Conte.

Mereka berdua terlibat kontak fisik dan saling berteriak hingga mesti dilerai oleh wasit dan staf kedua kubu.

Tuchel membalas perbuatan Conte dengan melakukan selebrasi penuh semangat melewati bangku cadangan Tottenham Hotspur seusai gol James.


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : Dailystar.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

Lamine Yamal Kembali Absen, Pukulan Telak bagi Barcelona Jelang Hadapi Tim Paling Mengejutkan di Liga Champions

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136