Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Liga Inggris - Kebobolan Lebih Dulu, Darwin Nunez Kartu Merah, Liverpool Main Seri Lawan Crystal Palace

By Lariza Oky Adisty - Selasa, 16 Agustus 2022 | 04:00 WIB
Winger Liverpool, Luis Diaz, merayakan gol ke gawang Crystal Palace dalam laga Liga Inggris di Stadion Anfield, Senin (15/8/2022).
PAUL ELLIS/AFP
Winger Liverpool, Luis Diaz, merayakan gol ke gawang Crystal Palace dalam laga Liga Inggris di Stadion Anfield, Senin (15/8/2022).

Apes bagi Alexander-Arnold lantaran tembakan kaki kanannya dari sisi kanan kotak penalti Palace masih melebar ke kanan gawang. 

Crystal Palace pun masih berusaha mencari gol kedua untuk mengembalikan posisi unggul mereka. 

Namun, peluang Wilfried Zaha pada menit ke-78 melalui sontekan kaki kanan dari sisi kiri kotak penalti hanya membuat bola membentur tiang kanan gawang Liverpool

Skor 1-1 bertahan hingga 10 menit terakhir pertandingan. 

Mohamed Salah kembali menciptakan peluang pada menit ke-87 dari luar kotak penalti.

Sepakan kaki kiri Mo Salah nyaris menjebol gawang Crystal Palace, tetapi bola melebar ke kiri gawang Guaita. 

Tidak ada gol tambahan tercipta sepanjang sisa babak kedua dan Liverpool harus puas berbagi satu angka dengan Crystal Palace.

Liverpool 1-1 Crystal Palace (Wilfried Zaha 32'; Luis Diaz 61')

SUSUNAN PEMAIN

Liverpool: 1-Alisson; 66-Trent Alexander-Arnold, 47-Nathaniel Phillips (2-Joe Gomez 63'), 4-Virgil van Dijk, 26-Andrew Robertson (21-Konstantinos Tsimikas 63'); 7-James Milner (14-Jordan Henderson 63'), 3-Fabinho, 19-Harvey Elliott (28-Fabio Carvalho 79'); 11-Mohamed Salah, 23-Luis Diaz, 27-Darwin Nunez

Pelatih: Juergen Klopp

Crystal Palace: 13-Vicente Guaita; 17-Nathaniel Clyne, 2-Joel Ward, 16-Joachim Andersen, 6-Marc Guehi, 3-Tyrick Mitchell (4-Luka Milivojevic 79'); 28-Cheick Doucoure (19-Will Hughes 79'), 15-Jeffrey Schlupp (7-Michael Olise 88'), 11-Wilfried Zaha, 10-Eberechi Eze (26-Chris Richards 79'); 9-Andre Ayew (22-Odsonne Edouard 64') 

Pelatih: Patrick Vieira

Wasit: Paul Tierney

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Septian Tambunan
Sumber : Premierleague.com
Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
28
55
3
Nottm Forest
28
51
4
Chelsea
28
49
5
Man City
28
47
6
Newcastle
28
47
7
Brighton
28
46
8
Aston Villa
29
45
9
Bournemouth
28
44
10
Fulham
28
42
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Barcelona
26
57
2
Real Madrid
27
57
3
Atlético Madrid
27
56
4
Athletic Club
27
49
5
Villarreal
26
44
6
Real Betis
27
41
7
Mallorca
27
37
8
Rayo Vallecano
27
36
9
Celta Vigo
27
36
10
Sevilla
27
36
Klub
D
P
1
Inter
28
61
2
Napoli
28
60
3
Atalanta
28
58
4
Juventus
28
52
5
Lazio
28
51
6
Bologna
28
50
7
Roma
28
46
8
Fiorentina
28
45
9
Milan
28
44
10
Udinese
28
40
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X