Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Liga Champions - Dynamo Kyiv Vs Benfica, Penerus Darwin Nunez Makin Gacor, Satu Kaki Elang di Fase Grup

By Beri Bagja - Kamis, 18 Agustus 2022 | 04:45 WIB
Goncalo Ramos merayakan gol untuk Benfica ke gawang Midtjylland di kualifikasi Liga Champions 2022-2023 (2/8/2022).
PATRICIA DE MELO MOREIRA/AFP
Goncalo Ramos merayakan gol untuk Benfica ke gawang Midtjylland di kualifikasi Liga Champions 2022-2023 (2/8/2022).

Perinciannya, Ramos mencetak 5 gol dan 2 assist.

Torehan sebanyak itu termasuk hattrick ke gawang Midtjylland pada babak Kualifikasi III Liga Champions leg pertama. 

Untuk Goncalo Ramos, ini memang saatnya dia tampil mencuat sebagai andalan lini depan Benfica setelah berada di bawah bayang-bayang Darwin Nunez.

Musim lalu, Ramos lebih banyak berperan sebagai pelengkap di skuad, maupun pelapis bagi Nunez.

Catatannya hanya 7 gol dalam 29 partai liga.

Dengan hengkangnya Nunez, pemuda yang belum mendapatkan debut di timnas senior Portugal punya kesempatan menggantikan perannya sebagai sumber gol utama Benfica.

Kemenangan atas Kyiv juga membuat satu kaki Si Elang berada di fase grup Liga Champions 2022-2023.

Baca Juga: Angel Di Maria Cetak Gol dan Assist dalam Debut di Juventus, Langsung Terancam Cedera 1 Bulan 

Mereka hanya perlu mempertahankan keunggulan agregat saat menjamu Dynamo Kyiv di Estadio da Luz pada leg kedua, 23 Agustus mendatang.

Keenam pemenang babak play-off Liga Champions berhak lolos ke ronde utama atau fase grup.


Editor : Beri Bagja
Sumber : UEFA.com
REKOMENDASI HARI INI

Cristiano Ronaldo Cetak Gol ke-913, Al Nassr Hajar Wakil Qatar di Liga Champions Asia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136