Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

PIALA DUNIA - Juara Turnamen Diguyur Fulus Rp657 Miliar, Kalah Terus pun Panen 156 M

By Beri Bagja - Senin, 22 Agustus 2022 | 15:15 WIB
Monumen jam hitung mundur Piala Dunia 2022 di Qatar (12/8/2022).
MUSTAFA ABUMUNES/AFP
Monumen jam hitung mundur Piala Dunia 2022 di Qatar (12/8/2022).

Angka tersebut jauh lebih besar daripada pemenang Piala Dunia 2018, timnas Prancis.

Usai turnamen di Rusia, Les Bleus diguyur bonus 38 juta dolar AS (566 miliar rupiah).

Tentu saja itu hanya hadiah dari penyelenggara, belum menghitung apresiasi dari pemerintah hingga sponsor-sponsor.

Kalau dikomparasikan dengan turnamen berskala regional, timnas Italia meraup 582 miliar rupiah dari partisipasi mereka sebagai juara Euro 2020.

Penyerang Prancis, Kylian Mbappe, berpose dengan trofi juara Piala Dunia 2018.
HERKA YANIS PANGARIBOWO/BOLASPORT.COM/DOK.TABLOID BOLA
Penyerang Prancis, Kylian Mbappe, berpose dengan trofi juara Piala Dunia 2018.

Rangkaian pertandingan Piala Dunia 2022 akan dimulai dengan kick-off tuan rumah, timnas Qatar, melawan Ekuador di Al Bayt Stadium, Al Khor.

Partai pembuka turnamen mengambil waktu pada Minggu, 20 November 2022 pukul 19.00 waktu setempat, atau pukul 23.00 WIB.

Seluruh rangkaian laga fase grup rampung pada 2 Desember 2022.

Baca Juga: Peserta Piala Dunia - Profil Timnas Qatar, Misi Lanjutkan Tradisi Ganas Tuan Rumah

Selanjutnya, babak 16 besar akan dilaksanakan pada 3-6 Desember 2022.


Editor : Beri Bagja
Sumber : Theguardian.com, Dohanews.co

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
16
39
2
Chelsea
17
35
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Bournemouth
17
28
6
Aston Villa
17
28
7
Man City
17
27
8
Newcastle
17
26
9
Fulham
17
25
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
15
34
2
Persib
13
29
3
Borneo
15
26
4
Persija Jakarta
15
25
5
Bali United
14
24
6
Persita
15
24
7
PSM
14
23
8
Dewa United
15
22
9
Arema
15
22
10
PSBS Biak
15
22
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
17
40
2
Napoli
17
38
3
Inter
15
34
4
Lazio
17
34
5
Fiorentina
15
31
6
Juventus
17
31
7
Bologna
16
28
8
Milan
16
26
9
Udinese
16
20
10
Roma
17
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X