Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Respons Stefano Cugurra Terkait Kiper Andalan Bali United Nadeo Argawinata Kena Kartu Merah

By Wila Wildayanti - Rabu, 24 Agustus 2022 | 09:00 WIB
Kiper Bali United, Nadeo Argawinata (kanan), sempat terlibat perselisihan dengan gelandang Persib Bandung bernama Ricky Kambuaya (kiri) dalam laga pekan kenam Liga 1 2022 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Bandung, Jawa Barat, 23 Agustus 2022.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Kiper Bali United, Nadeo Argawinata (kanan), sempat terlibat perselisihan dengan gelandang Persib Bandung bernama Ricky Kambuaya (kiri) dalam laga pekan kenam Liga 1 2022 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Bandung, Jawa Barat, 23 Agustus 2022.

Teco mengaku ini bukan pertama kalinya Bali United bermain dengan hanya mengandalkan 10 pemain.

Menurutnya kejadian seperti ini pernah dialami dan mereka enggan ambil pusing.

Sehingga Bali United tetap tampil maksimal dari awal hingga akhir demi meraih hasil maksimal.

Teco juga dengan tegas meminta para pemainnya fokus pada pertandingan hingga akhir alih-alih memikirkan yang lain.

Dengan itu, tim asal Pulau Dewata tersebut pun akhirnya meraih hasil maksimal dengan membawa pulang tiga poin penuh.

Baca Juga: Hasil Liga 1 2022-2023 - Persib Dipermalukan Bali United Meski Unggul Jumlah Pemain dan Dapat 2 Penalti

“Saya pikir kami harus terima dari sepak bola ini. Ini bukan pertama kali kami bermain dengan 10 orang pemain,” kata Teco.

“Ya soal wasit hari ini saya tidak mau komentar. Kenapa saya tidak mau? Karena saya ingin lebih fokus ke pertandingan dan tim saya saja. Saya ingin kontribusi buat tim saya,” tuturnya.

Meski pada laga tersebut sebenarnya juga terjadi suasana memanas karena bobotoh sempat merasa emosi dengan apa yang terjadi.

Sementara itu, pertandingan berakhir dengan kemenangan setelah Teco memilih menarik Ilija Spasojevic dan menggantikannya dengan penjaga gawang, Muhammad Ridho.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
16
39
2
Chelsea
17
35
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Bournemouth
17
28
6
Aston Villa
17
28
7
Man City
17
27
8
Newcastle
17
26
9
Fulham
17
25
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
16
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
16
28
4
PSM
16
27
5
Borneo
16
26
6
Dewa United
16
25
7
Arema
16
25
8
Bali United
15
24
9
Persik
16
24
10
Persita
16
24
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
17
40
2
Napoli
17
38
3
Inter
15
34
4
Lazio
17
34
5
Fiorentina
15
31
6
Juventus
17
31
7
Bologna
16
28
8
Milan
16
26
9
Udinese
16
20
10
Roma
17
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X