Salah satu contoh yang ia sebutkan adalah masalah psikologis wasit.
Berdasarkan pengalamannya, wasit secara bawah sadar akan lebih condong kepada tuan rumah.
Lagi-lagi hal tersebut menurutnya berkorelasi dengan KL City FC yang dianakemaskan AFC.
“Apa yang terjadi dari yang kita lihat, ada hal yang harus dipahami. Jika saya wasit dan berada di kompetisi AFC, jika membuat kesalahan pasti harus membuat kesalahan ke tim lain (tim tamu), tidak pernah lawan tuan rumah,” pungkasnya.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Bagas Reza Murti |
Sumber | : | Kompas.com |