Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Nasib Malang Aubameyang Sebelum Pindah ke Chelsea, Jadi Korban Perampokan dan Alami Luka-Luka

By Muhammad Zaki Fajrul Haq - Senin, 29 Agustus 2022 | 17:55 WIB
Penyerang Barcelona, Pierre-Emerick Aubameyang.
TWITTER.COM/SPORTBIBLE
Penyerang Barcelona, Pierre-Emerick Aubameyang.

Setelah sukses menguras harta dari rumah Aubameyang yang berada di Castellfedels, Barcelona, para perampok itu langsung pergi dengan mengendarai mobil.

Pihak Aubameyang sudah melaporkan kejadian tersebut kepada kepolisian setempat.

Pihak kepolisian setempat pun masih melakukan investigasi terhadap kejadian perampokan yang dialami oleh Aubameyang tersebut.

Kejadian perampokan ini menjadi nasib malang tersendiri bagi Aubameyang yang dikabarkan akan segera pergi dari Barcelona.

Sebelumnya, penyerang berusia 33 tahun tersebut dikabarkan akan segera bergabung dengan Chelsea.

Aubameyang didepak dari skuad asuhan Xavi Hernandez setelah Barcelona sukses merekrut Robert Lewandowski.

Para pemain Barcelona merayakan gol yang dicetak Pierre-Emerick Aubameyang dalam laga Liga Spanyol melawan Real Sociedad di Stadion Anoeta, Kamis (21/4/2022).
ANDER GILLENEA/AFP
Para pemain Barcelona merayakan gol yang dicetak Pierre-Emerick Aubameyang dalam laga Liga Spanyol melawan Real Sociedad di Stadion Anoeta, Kamis (21/4/2022).

Baca Juga: BURSA TRANSFER - Pierre-Emerick Aubameyang Semakin Dekat ke Chelsea, Jules Kounde Bisa Ketiban Berkah

Jurnalis asal Spanyol, Gerard Romero, sempat menyebut Aubameyang tertangkap kamera berada di bandara Barcelona.

Keberadaan Aubameyang itu dinilai menjadi tanda bahwa dirinya akan segera merapat ke Chelsea.

Akan tetapi, Chelsea hingga kini masih belum menjalin kesepakatan secara utuh dengan Barcelona terkait transfer Aubameyang.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Septian Tambunan
Sumber : Elpais.com
REKOMENDASI HARI INI

Update Cedera Mees Hilgers, FC Twente akan Tentukan Nasib Bek Timnas Indonesia Kamis

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X