Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Dua Kali Dicadangkan Erik ten Hag, Tinggal Tunggu Waktu Cristiano Ronaldo Mengamuk

By Lariza Oky Adisty - Selasa, 30 Agustus 2022 | 07:30 WIB
Megabintang Manchester United, Cristiano Ronaldo, santer dikabarkan bakal meninggalkan Old Trafford.
TWITTER.COM/TIMELINECR7
Megabintang Manchester United, Cristiano Ronaldo, santer dikabarkan bakal meninggalkan Old Trafford.

“Kita tidak perlu membahas siapa yang menjadi starter ketimbang Ronaldo."

"Seorang pemain dengan karier dan level permainan sehebat dirinya tidak akan terima menjadi pemain cadangan di tim yang bahkan tidak lolos Liga Champions,” tutur Ferdinand. 

Rio Ferdinand mengingatkan bahwa pemain berusia 37 tahun itu tidak biasa menerima perlakuan harus duduk di bangku cadangan. 

Erik ten Hag (kiri) dan Cristiano Ronaldo (kanan) dalam sebuah laga bersama Manchester United.
TWITTER.COM/MAN_UTD_VIEWS
Erik ten Hag (kiri) dan Cristiano Ronaldo (kanan) dalam sebuah laga bersama Manchester United.

Jika pemain lain bisa menerimanya, Cristiano Ronaldo belum tentu sanggup. 

“Ronaldo bukan pemain seperti itu. Tidak mungkin menyuruhnya mengubah sikap ketika usianya sudah 37 tahun. Kalau dia sekarang 21 tahun sikapnya pun pasti sama," ujar Ferdinand lagi. 

“Dulu, David Beckham murka saat dicadangkan di Real Madrid. Pemain superstar punya kepribadian yang beda dibanding pemain kebanyakan.” 

Baca Juga: BURSA TRANSFER - Setelah Bungkus Antony, Manchester United Lanjut Buru 4 Pemain

“Mereka tidak percaya mereka bermain buruk atau melakukan kesalahan. Para pemain seperti Cristiano Ronaldo bertekad meraih kesuksesan.” 

“Sosok seperti dirinya juga percaya dengan kemampuan diri sendiri, sehingga luput menyadari kesalahan,” tutur Ferdinand melanjutkan.



Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Daily Mail
REKOMENDASI HARI INI

Gol Menit ke-70 Runtuhkan Penampilan Apik Jay Idzes dkk, Pelatih Venezia: Hasil yang Tak Pantas, Bikin Frustrasi!

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136